Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Proliga 2024 - Skenario Bandung bjb Lolos ke Final Four, Martabat Juara Bertahan Dipertaruhkan

By Wahid Fahrur Annas - Rabu, 19 Juni 2024 | 12:00 WIB
Para pemain Bandung BJB Tandamata dalam pertandingan menghadapi Jakarta BIN pada putaran kedua Proliga di Malang, Jawa Timur, 13 Juni 2024.
PBVSI
Para pemain Bandung BJB Tandamata dalam pertandingan menghadapi Jakarta BIN pada putaran kedua Proliga di Malang, Jawa Timur, 13 Juni 2024.

BOLASPORT.COM - Nasib tim bola voli putri Bandung bjb Tandamata berada dalam posisi yang kurang diuntungkan untuk melaju ke babak final four Proliga 2024.

Bandung bjb cuma menyisakan satu pertandingan lagi pada babak reguler yang akan bergulir di GOR Terpadu, Pontianak, mulai Kamis (20/6/2024).

Tim besutan Alim Suseno itu harus bersaing dengan Jakarta Electric PLN untuk saling berjibaku memperebutkan satu slot terakhir ke babak final four.

Adapun tiga tim lainnya dari sektor putri telah memastikan diri lolos ke putaran final yakni Jakarta Popsivo Polwan, Jakarta BIN, dan Jakarta Pertamina Enduro.

Posisi Bandung bjb terasa makin sulit karena mereka juga harus mengejar defisit jumlah kemenangan dengan Electric PLN.

Electric PLN memiliki jumlah kemenangan yang lebih baik dengan total enam kemenangan dibanding Bandung bjb yang baru lima kali menang.

Baca Juga: Tim Voli Pantai Putri Indonesia Melenggang ke Putaran Final AVC Beach Volleyball Continental Cup 2024

Hasil yang sangat disayangkan didapat Bandung bjb karena sempat kehilangan poin saat dikalahkan Jakarta Livin Mandiri pada putaran kedua yang digelar di GOR Tri Dharma, Gresik.

Saat itu sang juara bertahan dua kali dibungkam tim debutan tiga set langsung dengan skor 23-25, 23-25, 23-25.

Pasalnya hasil itu menjadi satu-satunya kemenangan yang dicatatkan tim besutan Muhammad Ansori sampai sejauh ini.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X