Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Minta Timnas U-16 Indonesia Solid Selama Tampil di ASEAN Cup U-16 2024

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 22 Juni 2024 | 09:45 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir saat ditemui awak media di Menara Danareksa, Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (21/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir saat ditemui awak media di Menara Danareksa, Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (21/6/2024).

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir meminta para pemain Timnas U-16 Indonesia tetap solid selama turnamen ASEAN Cup U-16 2024.

Timnas U-16 Indonesia sudah melalui pertandingan pembuka di ajang tersebut.

Tim asuhan Nova Arianto sukses meraih hasil maksimal saat menghadapi Singapura pada laga pembuka yang digelar di Stadion Manahan, Surakarta, Jumat (21/6/2024).

Timnas U-16 Indonesia menang dengan skor 3-0 pada malam itu.

Gol-gol dicetak oleh Mierza Firjatullah di menit ke-35, Evandra Florasta (57'), dan Fandi Alberto (86').

Tim berjuluk Garuda Asia tersebut kini memimpin klasemen sementara Grup A dengan catatan tiga poin.

Timnas U-16 Indonesia ditempel ketat oleh Laos yang memperoleh kemenangan dengan skor serupa pada laga pembuka.

Beberapa jam sebelum Garuda Asia tampil, Laos menang 3-0 saat jumpa Filipina.

Baca Juga: ASEAN Cup U-16 2024 - Timnas U-16 Menang Telak atas Singapura, Ketum PSSI Beri Apresiasi

Erick Thohir memberikan pesan-pesannya kepada para pemain Timnas U-16 Indonesia.

Erick Thohir meminta para pemain untuk beristirahat dengan cukup.

"Kenapa tidak bisa tidur? Siapa yang tidak bisa tidur tadi? Jangan lah masa tidak bisa tidur, tidur-tidur saja," ujar Erick Thohir dilansir BolaSport.com dari Instagram pribadinya.

"Harus cukup istirahat," lanjutnya.

Orang nomor satu di PSSI tersebut meminta para pemain Timnas U-16 Indonesia bisa menikmati permainan.

Selain itu, para pemain harus bersuaha mengerahkan segalanya.

"Nikmati pertandingannya,ujar Erick Thohir.

"Tapi mesti kasih yang kita punya," lanjutnya.

Baca Juga: Dua Skema Nova Arianto saat Timnas U-16 Indonesia Main di ASEAN Cup U-16 2024, Termasuk Formasi Favorit Shin Tae-yong

Erick Thohir meminta para pemain Timnas U-16 Indonesia solid selama turnamen ASEAN Cup U-16 2024.

"Tidak boleh salah-salahan di lapangan," ujar Erick Thohir.

"Kita harus berani tumbuh bersama, jatuh bersama," ujarnya.

Usai menang atas Singapura, Timnas U-16 Indonesia pantang berpuas diri.

Timnas U-16 Indonesia harus bersiap hadapi ujian berikutnya pada 24 Juni 2024 mendatang.

Anak asuh Nova Arianto bakal menghadapi Filipina.

Pada laga sebelumnya, Filipina dipermak Laos dengan skor 0-3.

Laga tersebut bakal digelar di Stadion Manahan, Surakarta.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X