Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2024 - Mbappe Bertopeng Siap Mengamuk, Pelatih Prancis Khawatirkan 1 Kondisi

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 25 Juni 2024 | 11:45 WIB
Kapten Timnas Prancis, Kylian Mbappe, bakal mengenakan topeng khusus akibat cedera patah hidung.
X.COM/KYKS_98
Kapten Timnas Prancis, Kylian Mbappe, bakal mengenakan topeng khusus akibat cedera patah hidung.


BOLASPORT.COM - Kylian Mbappe siap mengamuk saat bentrok melawan Polandia, tetapi pelatih Timnas Prancis, Didier Deschamps, mengkhawatirkan satu kondisi dari sang pemain.

Kapten Timnas Prancis, Kylian Mbappe, sempat mengalami patah hidung saat melawan Austria pada matchday pertama Grup D Euro 2024.

Cedera patah tulang hidung yang diterima oleh Kylian Mbappe tersebut membuatnya harus absen saat Timnas Prancis bermain seri 0-0 kontra Belanda.

Mbappe bahkan harus mengenakan topeng khusus guna melindungi area hidung dan wajahnya.

Ketiadaan Mbappe dalam skuad Les Bleus benar-benar membuat tim sampai saat ini hanya mencetak 1 gol saja di Euro 2024.

Kabar baiknya, penyerang baru Real Madrid tersebut segera tampil kembali membela Prancis.

Itu dibuktikan dengan keberadaannya dalam sebuah pertandingan persahabatan tertutup, Minggu (23/6/2024) waktu setempat.

Baca Juga: Hasil Lengkap Copa America 2024 - Eks Real Madrid Menggila, Timnas Brasil Batal Menang

Dalam laga uji coba tersebut, Mbappe tampil ganas dengan mencetak 2 gol dan mengemas 2 assist.

Tidak mengherankan jika Mbappe, yang kini mengenakan topeng, digadang-gadang bermain melawan Polandia di BVB Stadium, Selasa (25/6/2024) pukul 23.00 WIB.

Pelatih Prancis, Didier Deschamps, memberikan gambaran besar terkait peluang Mbappe bermain melawan Polandia.


REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Jadi Agen Dadakan, Bantu Rekrut Titisan Lionel Messi yang Gagal ke Al Nassr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X