Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

IBL 2024 - Duel Kesatria Bengawan Solo Lawan Juara Bertahan Ditunda, Panpel Beri Penjelasan

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 28 Juni 2024 | 21:45 WIB
Head Of Managements GAME oPeration IBL, Muhammad Andito (kanan) dan Fahrudin Siregar (Game Director Kesatrian Bengawan Solo) memberikan keterangan mengenai laga yang tertunda antara Kesatria Bengawan Solo dan Prawira Harum Bandung
KESATRIA BENGAWAN SOLO
Head Of Managements GAME oPeration IBL, Muhammad Andito (kanan) dan Fahrudin Siregar (Game Director Kesatrian Bengawan Solo) memberikan keterangan mengenai laga yang tertunda antara Kesatria Bengawan Solo dan Prawira Harum Bandung

BOLASPORT.COM - Laga Kesatria Bengawan Solo (KBS) melawan Prawira Harum Bandung yang seharusnya digelar di GOR Sritex Arena, Jumat (28/11/2024) terpaksa ditunda.

Pertandingan dibatalkan karena force majeure. Penyelenggara laga ini siap mengembalikan tiket yang sudah dibeli oleh ribuan penonton laga ini.

Game Directors Kesatria Bengawan Solo, Fachrudin Siregar, memohon maaf karena laga harus ditunda karena ada kendala teknis.

Selanjutnya, laga lanjutan akan digelar berdasarkan kesepakatan owner meeting kedua tim dan pihak Indonesian Basketball League (IBL).

“Panpel sudah mempersiapkan pertandingan sesuai mandatory IBL. Kami memohon maaf dan tentunya kami akan mengevaluasi agar ke depan hal serupa tidak terjadi lagi,” ujar Fachrudin dalam jumpa pers di GOR Sritex Arena.

Baca Juga: IBL 2024 - Kesatria Bengawan Solo Datangkan Pengganti Taylor Johns

Dia menambahkan tiket akan dikembalikan dalam waktu 3 kali 24 jam. Penonton yang sudah membeli tiket bisa menunjukkan bukti pembelian tiket dan nomor rekening untuk pengembalian dana.

Head Of Managements Game Operation IBL, Muhammad Andito, mengatakan sejak H-2 hingga sebelum pertandingan pihaknya sudah mengecek dan melakukan check list dan sesuai mandatory.

Namun, di hari pertandingan ada force majeure yang membuat pertandingan harus ditunda.

“Secara mitigasi semua sudah dilakukan tim panpel. Tapi kembali lagi, ini force majeure,” kata Dito.

Dito menyebut pertandingan yang ditunda akan kembali digelar di waktu yang akan ditentukan. 

Kesatrian Bengawan Solo sebenarnya sedang dalam misi membalaskan kekalahan mereka yang diterima pada pertemuan pertama yang digelar di markas Prawira Harum Bandung di C-tra Arena, Bandung.

Saat itu, mereka dikalahkan dengan skor tipis 62-64.

Baca Juga: Pelita Jaya Ukir Sejarah Internasional, Tembus 5 Besar FIBA BCL Asia 2024

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mees Hilgers Meleng Sedikit, Twente Dihantam Jagoan Belgia di Liga Europa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136