Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Kejuaraan Asia Junior 2024 - Mulai Pukul 15.00 WIB, Indonesia Lawan India pada Laga Terakhir Grup

By Delia Mustikasari - Minggu, 30 Juni 2024 | 00:00 WIB
Pasangan Ganda putri Indonesia Riska Anggraini/Salsabila Zahra saat tampil pada Kejuaraan Asia Junior 2024
DOK PBSI
Pasangan Ganda putri Indonesia Riska Anggraini/Salsabila Zahra saat tampil pada Kejuaraan Asia Junior 2024

BOLASPORT.COM - Tim bulu tangkis Indonesia kembali meraih kemenangan pada laga Grup C Kejuaraan Asia Junior 2024 melawan Vietnam.

Berlaga di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Sabtu (29/6/2024), tim beregu campuran Indonesia menang dengan skor 4-1 atas Vietnam.

Pada laga ini, skuad Merah Putih tertinggal terlebih dahulu seusai pasangan Dexter Farrell/Wahyu Agung Prasetyo menyerah dari Nguyen Van Mai/Pham Van Truong 15-21, 21-23.

Indonesia menyamakan kedudukan seusai pebulu tangkis Ni Kadek Dhinda Amartya Pratiwi menang atas Bui Bich Phuong 21-13, 21-8.

Tim tuan rumah memperlebar kedudukan seusai Moh Zaki Ubaidillah mengatasi perlawanan tunggal putra Vietnam, Tran Quoc Khanh dua gim 21-6, 21-14.

Pasangan Riska Anggraini/Salsabila Zahra memastikan tim Indonesia menang seusai mengalahkan Bui Bich Phuong/Tran Thi Anh lewat pertarungan ketat 19-21, 21-13, 24-22.

Andhika Wirapati/Laudya Chelsea Griselda memastikan Indonesia meraih kemenangan pada laga ini seusai mengalahkan Pham Van Truong/Nguyen Khanh Ngoc Luong, straight game, 22-20, 21-12.

Kapten tim beregu campuran Indonesia, Bismo Raya Oktora, memberikan apresiasi kepada rekan-rekannya yang telah berjuang.

Dengan bermain semangat serta fokus, Indonesia akhirnya bisa mengembalikan kedudukan dan meraih kemenangan.

Baca Juga: Rekap Hasil Kejuaraan Asia Junior 2024 - Andhika/Laudya Lengkapi Derita Vietnam, Indonesia Menang Telak


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Daftar 20 Pemain Persib Lawan Lion City Sailors - Duet David da Silva-Ciro Alves Jadi Andalan, Dimas Drajad Ditepikan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X