Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Marquez Kena Sial Tanpa Henti pada MotoGP Belanda 2024 dan Merasa Sulit Saingi 2 Musuh Bebuyutan

By Agung Kurniawan - Senin, 1 Juli 2024 | 09:45 WIB
Pembalap Gresini, Marc Marquez, pada sesi practice MotoGP Belanda 2024 di Sirkuit Assen, Jumat (28/6/2024).
VINCENT JANNINK/AFP
Pembalap Gresini, Marc Marquez, pada sesi practice MotoGP Belanda 2024 di Sirkuit Assen, Jumat (28/6/2024).

BOLASPORT.COM - Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, harus bekerja keras lagi usai menyudahi MotoGP Belanda 2024 dengan kurang menyenangkan.

MotoGP Belanda 2024 yang dilangsungkan di Sirkuit Assen sepanjang akhir pekan kemarin berjalan sulit bagi seorang Marc Marquez.

Pembalap berjuluk Baby Alien itu seolah mengalami rentetan kesialan yang merugikan dirinya dalam perjuangan meraih angka.

Dari babak kualifikasi hingga sprint race, Marquez mengalami crash yang berujung dengan hasil yang tidak sesuai harapannya.

Adapun untuk sesi balapan utama, peraih delapan gelar juara dunia itu kembali ngenes karena kesalahan sepele pada tekanan ban.

Marquez sendiri mengawali lomba selama 26 putaran tersebut dari posisi ketujuh dan berhasil memperbaikinya saat bendera finis berkibar.

Ya, pembalap berusia 31 tahun itu merampungkan seri ini di urutan keempat sebelum dijatuhi hukuman tambahan 16 detik karena melanggar aturan.

Dengan tambahan sanksi 16 detik tersebut membuat Marquez harus rela menuntaskan seri ini di posisi ke-10.

Terlepas dari sanksi yang didapatkan, rider asal Spanyol itu juga menyoroti kiprah dua rival beratnya musim ini, Francesco Bagnaia dan Jorge Martin.

Baca Juga: MotoGP Belanda 2024 - Pedrosa Soroti Penampilan Aneh Marc Marquez yang Takut-Takut


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X