Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Como Ngarep, Raphael Varane Masih Pikirkan Klub Liga Italia Milik Orang Indonesia

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 4 Juli 2024 | 07:20 WIB
Raphael Varane mengaku masih mempertimbangkan kepindahan ke klub Liga Italia milik orang Indonesia, Como.
PAUL ELLIS/AFP
Raphael Varane mengaku masih mempertimbangkan kepindahan ke klub Liga Italia milik orang Indonesia, Como.

BOLASPORT.COM - Klub promosi Serie A Liga Italia, Como, masih bisa berharap bakal mendapatkan perekrutan besar dalam bentuk bek Raphael Varane.

Saat ini Varane sudah berstatus free agent setelah kontraknya dengan Manchester United habis.

Mantan bek Timnas Prancis itu jadi bisa bergabung ke klub mana pun secara gratis.

Pemain macam ini menjadi kesukaan Como di bursa transfer.

Sedang memperkuat diri menjelang tampil di kasta teratas Liga Italia musim depan, Como mengincar pemain-pemain murah dan berpengalaman.

Klub yang dimiliki Grup Djarum dari Indonesia sejak 2019 ini sudah mendapatkan Andrea Belotti dari AS Roma dan Alberto Dossena dari Cagliari.

Kalau menjadi kenyataan, Raphael Varane akan menjadi sebuah perekrutan akbar buat klub peringkat 2 Serie B Liga Italia 2023-2024 ini.

Reputasi Varane dipenuhi prestasi di level tertinggi.

Pemain berusia 31 tahun ini pernah menjuarai Liga Champions 4 kali bersama Real Madrid.

Dia juga menjadi bagian Timnas Prancis yang memenangi Piala Dunia 2018.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : La Voix du Nord
REKOMENDASI HARI INI

Fadil Imran Buka Peluang Wajah Baru dalam Susunan Pelatih PBSI, Bagaimana Nasib Irwansyah yang Dirumorkan Akan Latih di India

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X