Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ironi Fabio Quartararo dan Jorge Martin, Ada Kue dan Kemarahan yang Nyaris Robohkan Garasi MotoGP Jerman 2024

By Agung Kurniawan - Senin, 8 Juli 2024 | 21:43 WIB
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin, terjatuh saat balapan MotoGP Jerman di Sachsenring, Saxony, Jernan, 7 Juli 2024.
RADEK MICA/AFP
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin, terjatuh saat balapan MotoGP Jerman di Sachsenring, Saxony, Jernan, 7 Juli 2024.

BOLASPORT.COM - Suasana kontras ditunjukkan Fabio Quartararo dan Jorge Martin usai menjalani sesi balapan utama MotoGP Jerman 2024.

MotoGP Jerman 2024 yang digelar di Sachsenring pada hari Minggu (7/7/2024) kemarin menjadi momen yang istimewa bagi Fabio Quartararo.

Di tengah keterbatasan Monster Energy Yamaha sebagai timnya, rider asal Prancis itu mencatatkan sebuah pencapaian.

Quartararo menorehkan balapan ke-100 di kelas utama sejak mendapatkan promosi sebagai rookie pada musim 2019 lalu.

Seperti pada seri sebelum-sebelumnya, El Diablo belum mampu tampil mumpuni dalam balapan spesialnya kemarin.

Start dari posisi ke-14, Quartararo hanya mampu membawa pulang lima poin dari lomba 30 lap itu dengan finis di urutan ke-11.

Meski hanya mampu finis di urutan ke-11 dalam balapan utama, Quartararo mendapatkan sebuah perayaan kecil dari timnya.

Usai menjalani sesi warm-up, rider berusia 25 tahun itu mendapatkan kue dengan berhiaskan angka 100 sebagai penanda pencapaiannya.

Selama berkiprah di kelas utama MotoGP, Quartararo sudah berhasil meraih gelar juara dunia pada musim 2021 lalu.

Baca Juga: Mantan Insinyur Veteran Ducati Resign dari KTM, Yamaha Tidak Tertarik


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Malangnya Nasib Madura United, Punya Top Skorer Liga tetapi Harus Huni Zona Degradasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
8
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Udinese
7
13
4
Juventus
6
12
5
Milan
6
11
6
Torino
7
11
7
Empoli
6
10
8
Lazio
6
10
9
Atalanta
7
10
10
Roma
6
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X