Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Bicara Blak-blakan soal Namanya yang Masuk Bursa Pelatih Timnas Korea Selatan

By Wila Wildayanti - Kamis, 11 Juli 2024 | 11:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, akhirnya buka suara soal namanya yang tiba-tiba masuk bursa pelatih Korea Selatan
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, akhirnya buka suara soal namanya yang tiba-tiba masuk bursa pelatih Korea Selatan

BOLASPORT.COM - Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bicara blak-blakan kepada media Korea Selatan soal namanya yang tiba-tiba masuk bursa pelatih tim nasional Negeri Ginseng tersebut.

Sebelumnya nama Shin Tae-yong memang ramai menjadi perbincangan publik di Tanah Air maupun Korea Selatan.

Hal ini karena pelatih berusia 53 tahun tersebut tiba-tiba namanya masuk menjadi salah satu kandidat kuat untuk menjadi juru taktik Korea Selatan.

Belum lama ini memang Konfederasi Sepak Bola Korea Selatan (KFA) cukup kesulitan mencari pengganti Jurgen Klinsman seusai dipecat.

Baca Juga: Pilih Tetap Setia Bersama Persija, Anak Asuh Shin Tae-yong Akui Punya Misi Khusus

Beberapa nama pelatih lokal masuk dalam radar bursa pelatih Korea Selatan termasuk Shin Tae-yong.

Situasi itu membuat beberapa spekulasi liar mencuat, tetapi Shin Tae-yong selama ini tetap diam.

Setelah selama ini tutup mulut, akhirnya Shin Tae-yong bicara blak-blakan kepada media Korea Selatan.

Mantan pelatih Seongnam Ilhwa Chunma itu mengatakan bahwa sebenarnya ia tak terlalu suka apabila didatangkan hanya sebagai pemadam kebakaran.

Hal yang dimaksud Shin Tae-yong yakni soal namanya yang tiba-tiba masuk dalam kandidat saat Korea Selatan menghadapi masa kritis.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : kbs, insight.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X