Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2024 - Dihantui Kutukan Trofi Harry Kane yang Semakin Nyata, Timnas Inggris Terancam Gagal Juara

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 12 Juli 2024 | 18:45 WIB
Aksi striker timnas Inggris, Harry Kane, pada laga kedua fase grup Euro 2024 melawan timnas Denmark di Deutsche Bank Park, Kamis (20/6/2024).
AFP
Aksi striker timnas Inggris, Harry Kane, pada laga kedua fase grup Euro 2024 melawan timnas Denmark di Deutsche Bank Park, Kamis (20/6/2024).

BOLASPORT.COM - Jelang menghadapi Timnas Spanyol di final Euro 2024, kutukan Harry Kane menghantui Timnas Inggris sehingga membuat mereka terancam gagal juara.

Pergelaran Piala Eropa tahun ini telah memasuki partai puncak dan menyisakan dua negara terkuat, yaitu Spanyol dan Inggris.

Spanyol lolos ke babak final setelah menang tipis 2-1 atas Prancis di babak semifinal.

Sementara itu, Inggris juga memperoleh hasil yang sama seperti Tim Matador.

Di babak semifinal, Tiga Singa berhasil mengalahkan Belanda dengan skor 2-1.

Duel Spanyol vs Inggris akan digelar di Olympiastadion, Berlin, Minggu (14/7/2024) waktu setempat atau Senin pukul 02.00 WIB.

Menjelang laga, pembahasan soal kutukan Harry Kane kembali muncul ke permukaan.

Tak ada yang meragukan kualitas Kane sebagai seorang striker kelas dunia.

Penyerang berusia 30 tahun itu bahkan masih mampu mencetak tiga gol di Euro edisi kali ini kendati performanya tak setajam biasanya.

Baca Juga: EURO 2024 - Kali Terakhir Bentrok, Timnas Spanyol Dipecundangi Timnas Inggris di Kandang Lewat Drama 5 Gol


Editor : Beri Bagja
Sumber : Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Di Tangan Pelatih yang Tak Nyanyikan Lagu Kebangsaan, Timnas Inggris Jadi Lebih Berbahaya dari Tim EURO 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104

TERPOPULER

Close Ads X