Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masih Cinta Sepak Bola, Wiljan Pluim Lanjutkan Karir di Belanda

By Arif Setiawan - Minggu, 14 Juli 2024 | 20:30 WIB
Pemain Borneo FC, Wiljan Pluim
BORNEOFC.ID
Pemain Borneo FC, Wiljan Pluim

BOLASPORT.COM - Wiljan Pluim resmi bergabung dengan klub asal Belanda, SV Epe.

Sebagai informasi, Wiljan Pluim sebelumnya menjadi bagian dari Borneo FC.

Penampian pemain berusia 35 tahun itu di Liga 1 2023-2024 sendiri sejatinya cukup impresif.

Wiljan Pluim tercatat tampil sebanyak 14 kali musim lalu dengan torehan lima gol dan satu assist.

Pemain berposisi sebagai gelandang itu kemudian resmi dilepas Borneo FC pada pertenghan bulan Juni lalu.

Banyak yang menilai bahwa Wiljan Pluim bakal gantung sepatu.

Seperti yang diketaui, Pluim kini tak muda lagi.

Namun, Pluim ternyata masih ingin bermain sepak bola.

Dilansir dari transfermarkt, pemain asal Belanda itu kini berseragam klub SV Epe.

Baca Juga: Jadwal Timnas U-19 Indonesia di ASEAN Cup U-19 2024 - Bentar Lagi Dimulai

SV Epe merupakan tim yang bermain di kasta 8 Liga Belanda.

Wiljan Pluim mengaku bergabung dengan SC Epe merupakan bentuk kecintaanya terhadap sepak bola.

Ia kemudian berharap kehadirannya bisa memberikan dampak positif untuk SV Epe.

Bae Sin-young (kanan) sedang menguasai bola dan dibayangi Wiljan Pluim (kiri) dalam laga pekan ke-27 Liga 1 2023 antara Persita Tangerang versus Borneo FC di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Sabtu (2/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bae Sin-young (kanan) sedang menguasai bola dan dibayangi Wiljan Pluim (kiri) dalam laga pekan ke-27 Liga 1 2023 antara Persita Tangerang versus Borneo FC di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Sabtu (2/3/2024).

Pluim ingin membantu SC Epe dengan pengalaman yang ia miliki.

"Saya senang bisa kembali ke Belanda dan mendapat kesempatan bermain untuk klub lokal."

"SV Epe terasa seperti tempat yang sempurna untuk terus mengekspresikan kecintaan saya pada sepak bola."

"Saya berahap dapat berbagi pengalaman dan berkontribusi pada kesuksesan tim," kata Wiljan Pluim.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Transfermarkt.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X