Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2024 - Baru Berpesta, Pelatih Timnas Spanyol Beri Tuntutan Lebih Besar

By Sri Mulyati - Senin, 15 Juli 2024 | 09:00 WIB
Luis de la Fuente langsung memasang tuntutan besar meski Timnas Spanyol baru berpesta di Euro 2024.
TWITTER.COM/SEFUTBOL
Luis de la Fuente langsung memasang tuntutan besar meski Timnas Spanyol baru berpesta di Euro 2024.

BOLASPORT.COM - Pelatih Tim nasional Spanyol, Luis de la Fuente, langsung memberi tuntutan lebih besar saat anak asuhannya baru berpesta di Euro 2024.

Luis de la Fuente mengingatkan Timnas Spanyol agar tidak merasa cepat puas.

Timnas Spanyol baru saja berhasil memastikan diri sebagai juara Euro 2024.

Melawan Timnas Inggris, La Furia Roja mampu menang dengan skor 2-1.

Kemenangan tersebut didapat setelah perjalanan yang mulus sepanjang turnamen.

Tim asuhan Luis de la Fuente menjuarai Euro 2024 dengan catatan sempurna.

Menjalani tujuh laga, Timnas Spanyol mampu menyapu bersih setiap fase dengan kemenangan.

Begitu pertandingan berakhir, De la Fuente mengaku bangga meski ia menjadi punya harapan lebih besar.

Baca Juga: Juventus Sudah Tawarkan Rp131 Miliar Semusim tetapi Dicuekin Adrien Rabiot

"Bagi saya, mereka saat ini menjadi tim terbaik di dunia," kata De la Fuente seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Kami selalu bisa berkembang, target saya selanjutnya untuk menjadi lebih baik," ucap De la Fuente menambahkan.

Spanyol seperti kembali ke posisi terbaik setelah sempat tertidur selama 12 tahun.

La Furia Roja mampu merajai Euro pada edisi 2008 dan 2012, tetapi menurun setelahnya.

Beberapa pelatih dipanggil untuk bisa mengembalikan tim legendaris tersebut.

De la Fuente menjadi pelatih yang akhirnya bisa menghadiahkan trofi ke Spanyol lagi.

Tim racikan De la Fuente kini sudah pantas dipertimbangkan di setiap turnamen.

Baca Juga: EURO 2024 - Main Tak Sampai 1 Pertandingan Bikin 1 Gol dan 1 Assist, Cole Palmer Patah Hati

Euro 2024 dianggap sebagai permulaan untuk Spanyol mengembangkan talenta mereka.

De la Fuente masih memiliki banyak waktu untuk meningkatkan kemampuan timnya.

Kualifikasi Piala Dunia 2026 baru akan dimulai pada Maret 2025 untuk Spanyol.

Sang pelatih tentu memiliki target besar kala melakoni turnamen tersebut.

Pembuktian De la Fuente tidak hanya terhenti setelah memenangi Euro 2024.

Mengawinkan trofi Piala Dunia dan Euro akan menjadi sebuah pencapaian yang manis.

Masa depan De la Fuente pun terjamin karena ia banyak mengandalkan pemain muda pada Euro 2024.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Lamine Yamal Memang Bocah Sakti, Bisa Lakukan Hal yang Tak Bisa Dibuat Messi dan Ronaldo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X