Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masuk Sistem Baru, Man United Beri Gaji Super Irit ke Joshua Zirkzee

By Sri Mulyati - Selasa, 16 Juli 2024 | 14:00 WIB
Joshua Zirkzee (kanan) hijrah dari Bologna ke Man United pada bursa transfer musim panas 2024.
AFP
Joshua Zirkzee (kanan) hijrah dari Bologna ke Man United pada bursa transfer musim panas 2024.

BOLASPORT.COM - Penyerang baru Manchester United, Joshua Zirkzee, mendapat gaji super irit setelah ia masuk ke sistem berbeda.

Kedatangan Joshua Zirkzee ke Manchester United di bursa transfer musim panas 2024 menandai perubahan besar klub tersebut.

Sir Jim Ratcliffe yang datang sebagai investor baru sudah berjanji untuk mengubah klub.

Perubahan dilakukan secara menyeluruh termasuk menyangkut manajemen Man United.

Manajemen yang berantakan dianggap menjadi salah satu penyebab seretnya prestasi The Red Devils.

Man United kini diminta untuk lebih berhat-hati dalam mengurus transfer pemain.

Sir Jim Ratcliffe tidak ingin ada dana mubazir yang terbuang untuk mendatangkan pemain baru.

Begitu transfer Joshua Zirkzee diumumkan, perubahan pertama di era Sir Jim Ratcliffe sudah terlihat.

Baca Juga: Ada Kekecewaan Sahabat Messi di Balik Kesuksesan Timnas Argentina di Copa America 2024

Man United mendatangkan sang penyerang dari Bologna dengan harga 42,5 juta euro (sekitar Rp749,9 miliar).

Nilai transfer tersebut tidak mengejutkan, tetapi gaji Zirkzee ternyata tidak sesuai kebiasaan Man United sebelumnya.

Zirkzee dilaporkan akan menerima gaji sebesar 56 ribu pounds (sekitar Rp988,3 juta) per pekan.

Jumlah tersebut tergolong lebih irit dari para pemain Man United yang datang di bursa transfer terdahulu.

Rasmus Hojlund yang datang pada awal musim lalu menerima gaji sebesar 85 ribu pounds (sekitar Rp1,5 miliar) per pekan.

Perubahan ini membuat pemain baru Man United tidak lagi bisa mengharapkan gaji terlalu tinggi.

Sir Jim Ratcliffe berusaha mengubah kebiasaan boros klubnya secara bertahap.

Baca Juga: Juara EURO 2024, Ballon d'Or Harus Jatuh ke Tangan Pemain Timnas Spanyol

Proses transfer pemain pun akan jauh berbeda dari yang biasa dilakukan klub pada musim sebelumnya.

Erik ten Hag tidak akan memiliki kekuasaan terlalu besar mengenai transfer pemain.

Manajemen Man United sudah menyiapkan tim khusus terkait rekrutmen ini.

Ten Hag sendiri mengaku belum terlalu merasakan perubahan di Man United.

Pelatih asal Belanda tersebut mengakui bahwa ia tidak merasa pembatasan yang berarti.

Ten Hag juga meyakini bahwa perubahan Man United sangat dibutuhkan.

Man United harus segera kembali menjadi salah satu kandidat kuat peraih juara Liga Inggris.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Transfermarkt.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Grup 1 Liga 2 - Gol Striker Muda Timnas Indonesia Sempurnakan Kemenangan FC Bekasi City, Sriwijaya Tertahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X