Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Persib Datangkan Adam Alis, Ada Opsi Dipermanenkan

By Arif Setiawan - Jumat, 19 Juli 2024 | 16:00 WIB
Adam Alis tersenyum dalam sesi latihan timnas Indonesia di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Adam Alis tersenyum dalam sesi latihan timnas Indonesia di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Status Adam Alis di Persib yang merupakan pemain pinjaman dari Borneo FC bisa berubah status menjadi permanen.

Hal ini diungkapkan langsung oleh Interim Sporting Director PT Persib Bandung Bermartabat, Adhitia Putra Herawan.

Adhitia mengabarkan bahwa Adam Alis memang datang dengan status pinjaman dengan durasi kontrak 6 bulan.

Namun, dalam kontrak juga dijelaskan terdapat opsi perubahan status menjadi permanen.

Lebih lanjut, Adhitia mengaku kedatangan Adam Alis merupakan permintaan langsung dari pelatih Persib, Bojan Hodak.

Bojan Hodak ingin lini tengah Persib semakin kuat sebelum mengarungi musim baru.

"Status pinjaman selama 6 bulan hingga Desember 2024."

"Dengan opsi kontrak permanen selama 2,5 tahun kedepannya."

"Bojan Hodak membutuhkan tambahan kekuatan di lini tengah," kata Adhitia, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

Baca Juga: Shin Tae-yong Masih Geram Usai Timnas U-23 Indonesia Dirugikan Wasit di Playoff Olimpiade: Masa Tidak Mau Bicara Bahasa Inggris


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribun Jabar
REKOMENDASI HARI INI

Ragnar Oratmangoen: Saya Pikir Negara Lain Sudah Anggap Timnas Indonesia sebagai Lawan Kuat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104
Close Ads X