Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

NOC Indonesia didukung 6 Sponsor Ternama, Okto : Ini Jadi Suntikan Semangat Tim Indonesia

By Putri Annisa Maharani - Jumat, 19 Juli 2024 | 16:42 WIB
Konferensi Pers Pengumuman Kerja Sama NOC Indonesia dengan Sponsor untuk Olimpiade Paris 2024, yang diselenggarakan di Kantor NOC Indonesia, Senayan, Jakarta, Kamis (18/7/2024).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Konferensi Pers Pengumuman Kerja Sama NOC Indonesia dengan Sponsor untuk Olimpiade Paris 2024, yang diselenggarakan di Kantor NOC Indonesia, Senayan, Jakarta, Kamis (18/7/2024).

BOLASPORT.COM - Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) bekerja sama dengan enam sponsor ternama untuk Olimpiade Paris 2024.

Kerja sama ini diumumkan pada Kamis (18/7/2024) di Kantor NOC Indonesia, Senayan, Jakarta.

Enam sponsor tersebut yakni, Aice, Li-Ning, Samsung, LAVANI, Kingstravel, dan OnPoint.

Ketua NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari mengapresiasi para sponsor yang sudah turut serta dalam mendukung para atlet untuk berlaga di kompetisi multievent tertinggi dunia itu.

Hal ini diungkapkan oleh pria yang akrab disapa Okto itu melalui video singkat saat pengumuman kerja sama.

"Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada para sponsor yang telah mendukung tim Indonesia pada Olimpiade Paris 2024," kata Ketua NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari.

Baca Juga: Grand Final Proliga 2024 - Tak Kalah Sangar dari Yolla Yuliana, 4 Pemain Ini Tuju Rekor Sahih Manusia Emas

Lebih lanjut, dia memastikan dukungan ini akan jadi suntikan semangat bagi tim Indonesia.

"Dukungan ini tentunya sangat berarti bagi atlet-atlet yang bertanding."

"Dan semoga ini menjadi katalisator bagi pihak-pihak swasta untuk terus mendukung prestasi olahraga Indonesia," ucap Okto.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ada Saatnya Ragnar Oratmangoen Main di Liga 1, Di Belanda Lupa karena Tak Saksikan Langsung Besarnya Dukungan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104

TERPOPULER

Close Ads X