Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Berani Bayar Rp 356 Miliar untuk Pemain yang Nyaris Bikin Messi Gagal Juara Copa America 2024

By Ade Jayadireja - Senin, 22 Juli 2024 | 19:15 WIB
Lionel Messi mengalami cedera saat Argentina mengalahkan Kolombia pada final Copa America 2024.
JUAN MABROMATA / AFP
Lionel Messi mengalami cedera saat Argentina mengalahkan Kolombia pada final Copa America 2024.

BOLASPORT.COM - Manchester United dilaporkan tertarik untuk merekrut Richard Rios.

Sudah dua pemain diboyong Manchester United pada bursa transfer musim 2024.

Pertama-tama mereka memperkuat lini depan dengan mendatangkan Joshua Zirkee.

Setelahnya, United membeli Leny Yolo guna memperkokoh pertahanan.

Aktivitas belanja United belum akan berhenti di dua pemain.

Setelah memboyong penyerang dan bek, Setan Merah fokus mencari gelandang anyar.

Melansir dari Mirror, Richard Rios menjadi target United untuk menambah tenaga sektor tengah.

Manchester Merah dikabarkan sudah mengontak Palmeiras selaku klub pemilik sang pemain.

Sumber serupa menyebut Man United menawarkan 17 juta pounds (Rp 356,5 miliar) guna mengangkut Rios.

Namun, nominal tersebut tak cukup buat menggoda Palmeiras.

Pasalnya, mereka tidak memiliki urgensi untuk menjual Rios.

Ditambah lagi, pemain berusia 24 tahun itu masih terikat kontrak cukup panjang bersama raksasa Brasil, yakni dua tahun atau sampai 2026.

Aksi Richard Rios bersama Kolombia pada ajang Copa America 2024.
BUDA MENDES/AFP
Aksi Richard Rios bersama Kolombia pada ajang Copa America 2024.

Rios menarik perhatian United usai tampil keren dalam Copa America 2024 bersama Kolombia.

Pada laga final kontra Argentina, dia bermain selama 89 menit.

Rios dan rekan-rekan setimnya nyaris membuat Albiceleste gagal juara dengan memaksakan skor imbang 0-0 hingga waktu normal berakhir.

Bahkan Rios masih bertahan di lapangan ketika kapten Argentina, Lionel Messi, harus keluar lapangan akibat cedera.

Si pria kelahiran Vegachi pun sempat beberapa kali memberikan ancaman buat pertahanan Tim Tango.

Namun, akhirnya Kolombia dipaksa menyerah 0-1 dari Argentina akibat gol Lautaro Martinez saat perpanjangan waktu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Vinicius Cedera, Waktunya Kylian Mbappe Jadi Bintang Utama Real Madrid Selama 3 Minggu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136