Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup U-19 2024 - Media Vietnam: Tuan Rumah Indonesia Sengaja Gunakan Trik untuk Sulitkan Saingan?

By Arif Setiawan - Senin, 22 Juli 2024 | 21:30 WIB
Skuad Timnas U-19 Indonesia Vs Kamboja.
TOMMY NICHOLAS/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas U-19 Indonesia Vs Kamboja.

BOLASPORT.COM - Media asal Vietnam, Soha, menyoroti beberapa keuntungan yang dimiliki timnas U-19 Indonesia selaku tuan rumah di ASEAN Cup U-19 2024.

Pertama adalah terkait jadwal kick-off.

Dalam hal ini, Soha menilai timnas U-19 Indonesia diuntungkan karena selalu bermain malam hari.

Seperti yang diketahui, bermain di siang hari lebih berat ketimbang malam hari.

Pada babak fase Grup A, timnas U-19 Indonesia memainkan tiga laga yang dimulai pukul 19.30 WIB.

Tiga laga tersebut yakni melawan Filipina, Kamboja dan Timor Leste.

Dua dari tiga laga di atas mampu dimenangkan oleh timnas U-19 Indonesia.

Rinciannya yakni mengalahkan Filipina (6-0) dan Kamboja (2-0).

Sedangkan laga terakhir melawan Timor Leste baru digelar pada tanggal 23 Juli 2024.

Baca Juga: Hasil Piala Presiden 2024 - Ramadhan Sananta 2 Kali Minta Maaf dan VAR Batalkan Kartu Merah, Persis Vs PSM Sama Kuat


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Soha.vn
REKOMENDASI HARI INI

Ujian Sebenarnya Arne Slot di Liverpool Baru Saja Dimulai, 10 Laga Edan Jadi Ajang Pembuktian

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X