Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Francesco Bagnaia Resmi Lepas Masa Lajang Saat Rehat Paruh Pertama Musim

By Delia Mustikasari - Senin, 22 Juli 2024 | 18:38 WIB
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, melakuka selebrasi sebelum naik podium pertama balapan MotoGP Belanda 2024 di Sirkuit Assen, Minggu (30/6/2024).
VINCENT JANNINK/AFP
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, melakuka selebrasi sebelum naik podium pertama balapan MotoGP Belanda 2024 di Sirkuit Assen, Minggu (30/6/2024).

BOLASPORT.COM - Hari besar telah tiba bagi pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, dan pasangannya, Domizia Castagnini resmi menikah pada Sabtu (20/7/2024) pukul 16.00 waktu setempat di Katedral Pesaro untuk upacara pernikahan.

Resepsi selanjutnya diadakan di Villa Imperiale Pesaro, Turin, Italia.

Kabar bahagia pernikahan pembalap yang akrab disapa Pecco diunggah Akun X dan Instagram resmi Ducati Corse.

Pecco tampak mengenakan setelan jas abu-abu serta dasi biru cerah pada momen pemberkatan di gereja.

Castagnini mengenakan gaun putih lebar serta seikat bunga di tangannya. Kedatangan kedua pasangan pengantin itu disambut sorakan gembira serta lembaran kelopak bunga putih.

Pernikahan Bagnaia dan Castagnini dihadiri oleh keluarga, kerabat dan teman-teman terdekatnya.

Melansir dari Ilmessaggero, Valentino Rossi, Lurca Marini, hingga Gianmarco Tamberi masuk ke daftar tamu VIP.

Bagnaia dan Castagnini sudah saling kenal sejak masih anak-anak.

Mereka dikabarkan bersekolah yang sama saat SMA serta keluarga pun saling kenal. Namun meski satu sekolah, keduanya berbeda usia 4 tahun.

Bagnaia kini berusia 27 tahun dan Castagnini berusia 30 tahun.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : ilmessaggero.it
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X