Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat Kebijakan Baru, Ten Hag Lebih Aman Jadi Pelatih Man United

By Sri Mulyati - Kamis, 25 Juli 2024 | 08:00 WIB
Erik ten Hag membawa Man United juara Piala FA usai kalahkan Man City pada final di Wembley (25/5/2024).
AFP
Erik ten Hag membawa Man United juara Piala FA usai kalahkan Man City pada final di Wembley (25/5/2024).

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, kini bernasib lebih aman setelah kebijakan baru di dalam klub.

Erik ten Hag berada di tekanan yang lebih ringan saat menjalani musim depan.

Musim 2023-2024 menjadi periode yang memunculkan sejumlah kekhawatiran.

Performa Manchester United yang tidak konsisten membuat Erik ten Hag rawan terkena pemecatan.

Begitu musim berakhir, Ten Hag pun tidak bisa menjalani liburan dengan tenang.

Pasalnya, Man United membutuhkan waktu yang lama untuk mengeluarkan keputusan.

Ten Hag akhirnya  mendapat perpanjangan kontrak selama dua musim bersama The Red Devils.

Sejak saat itu, Man United memilih untuk bersikap lebih santai ke sang pelatih.

Baca Juga: Transfer Nico Williams Makin Dekat, Barcelona Ambil Langkah Cepat ke Target Baru

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, Man United tidak menekan Erik ten Hag dengan target khusus pada musim depan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Saingan Red Sparks Bersikap Merendah Saat Situasi Megawati Dkk Sedang Terseok-seok

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X