Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 - Fajar/Rian Jalani Laga Krusial, 4 Wakil Indonesia Beraksi di Hari Pertama

By Nestri Y - Jumat, 26 Juli 2024 | 08:00 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada semifinal Singapore Open 2024 di Singapore Indoor Stadium, Sabtu (1/6/2024).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada semifinal Singapore Open 2024 di Singapore Indoor Stadium, Sabtu (1/6/2024).

BOLASPORT.COM - Empat wakil Indonesia akan beraksi pada hari pertama ajang bulu tangkis di Olimpiade Paris 2024.

Cabang olahraga bulu tangkis pada Olimpiade Paris 2024 akan resmi dibuka pada Sabtu (27/7/2024) di Porte de La Chapelle Arena, Paris, Prancis.

Pada hari perdana kompetisi tepok bulu bergulir, empat kontestan Merah Putih akan mengadu nasib di babak penyisihan grup.

Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, akan menjadi wakil Tanah Air pertama yang mentas.

Apriyani/Fadia akan menantang Juara Dunia dua kali, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Jepang), di Grup A.

Baca Juga: Olimpiade Paris 2024 - Viktor Axelsen dan Anders Antonsen Kompak Enggan Ikuti Upacara Pembukaan

Kemudian di sesi malam, akan ada pertandingan yang tak kalah lebih menegangkan.

Sebab ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto juga akan melangsungkan aksinya di Grup C.

Juara All England Open 2024 itu akan menghadapi Juara Eropa 2022, Mark Lamsfuss/Marvin Seidel (Jerman).

Duo FajRi akan melakoni laga krusial karena lawan-lawan mereka.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Olympics.com
REKOMENDASI HARI INI

Hadir di Indonesia, Eugenie Bouchard Siap Lakoni Pertandingan Ekshibisi dengan Luna Maya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104
Close Ads X