Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup U-19 2024 - Indra Sjafri Punya Rekor Impresif Lawan Thailand, Siap Akhiri Rekor Postif Gajah Perang di Final?

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 28 Juli 2024 | 15:20 WIB
Pelatiih Timnas U-19 Indonesia Indra Sjafri saat memberikan komentar dihadapan media di stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, selasa (23/7/2024) malam WIB.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Pelatiih Timnas U-19 Indonesia Indra Sjafri saat memberikan komentar dihadapan media di stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, selasa (23/7/2024) malam WIB.

BOLASPORT.COM - Indra Sjafri memiliki modal positif sebelum memimpin Timnas U-19 Indonesia di partai puncak lawan Thailand, Senin (29/7/2024) malam WIB di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.

Pelatih 61 tahun sukses membawa Timnas U-19 Indonesia usai mengalahkan Malaysia dengan skor 1-0 di babak semifinal, Sabtu (27/7/2024) malam WIB.

Sementara Thailand tampil di final dengan skor yang sama saat menghadapi Australia.

Indra Sjafri punya rekor impresif saat menghadapi Thailand sepanjang kariernya sebagai pelatih.

Ia sudah sembilan kali bertemu dengan Thailand selama menjadi pelatih Timnas Indonesia di semua level kelompok umur.

Indra Sjafri sukses mengantongi enam kemenangan dalam sembilan pertandingan.

Pelatih 61 tahun tersebut hanya kalah tiga kali, satu di antaranya melalui adu penalti.

Pertemuan terakhir Indra Sjafri lawan Thailand terjadi pada final SEA Games 2023.

Baca Juga: ASEAN Cup U-19 2024 - Pelatih Malaysia Keluhkan Minimnya Waktu Istirahat Usai Kalah dari Timnas U-19 Indonesia

Saat itu, Indra Sjafri sukses membawa Timnas U-22 Indonesia menang 5-2 atas Thailand dan membawa medali emas SEA Games untuk kali pertama sejak 32 tahun yang lalu.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Legenda Hidup Barcelona Sambangi 2 Klub Liga 1 2024-2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X