Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 - Sore Ini, Kans Balas Dendam Indonesia Atas Jepang untuk Peringkat 3

By Nestri Y - Selasa, 30 Juli 2024 | 09:00 WIB
Opposite timnas voli Indonesia, Farchan Vachrezy melepaskan spike saat menghadapi Jepang pada laga delapan besar Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 di Jawa Pos Arena, Surabaya, Minggu, 28 Juli 2024
ASIAN VOLLEYBALL CONFEDERATION
Opposite timnas voli Indonesia, Farchan Vachrezy melepaskan spike saat menghadapi Jepang pada laga delapan besar Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 di Jawa Pos Arena, Surabaya, Minggu, 28 Juli 2024

BOLASPORT.COM - Jadwal Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 untuk laga puncak akan mempertemukan Iran dengan Korea Selatan. Sementara itu, Indonesia kembali bertemu Jepang untuk perebutan peringkat tiga.

Perjuangan Indonesia di Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 belum selesai.

Meski telah kalah dari Iran dalam memperebutkan tiket final, skuad asuhan Liu Qiu Jiang masih akan bertanding satu kali lagi di Jawa Pos Arena, Surabaya, Selasa (30/7/2024).

Timnas voli putra Tanah Air akan bertanding untuk memperebutkan ranking 3-4.

Lawan yang akan dihadapi Indonesia adalah Jepang lagi.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 - Indonesia Ambyar dan Belum Berhasil ke Final Walau Iran Juga Tak Sempurna

Kedua tim sudah saling bertemu di babak delapan besar pada Minggu(28/7/2024) kemarin.

Hasilnya, saat itu Mohammad Fahril dkk. kalah tiga set langsung 0-3 (26-28, 22-25, 21-25).

Tak ayal, pertemuan kembali dengan Jepang pada hari ini turut membuka peluang Indonesia melancarkan balas dendam.

Apalagi bila mengingat jalannya pertandingan kala itu, Indonesia membuat Jepang kewalahan dan tidak meraih poin dengan mudah.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : asianvolleyball.net
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X