Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer MotoGP - Bukan ke Honda, Jagoan Moto2 dari Jepang Ini Justru Kabarnya Merapat ke Aprilia

By Nestri Y - Selasa, 30 Juli 2024 | 16:15 WIB
Pembalap Moto2 asal Jepang, Ai Ogura saat meraih podium tiga pada balapan Moto2 Jerman 2024 di Sachsenring, Saxony, Jerman, Minggu 7 Juli 2024.
JOSE BRETON/NurPhoto via AFP
Pembalap Moto2 asal Jepang, Ai Ogura saat meraih podium tiga pada balapan Moto2 Jerman 2024 di Sachsenring, Saxony, Jerman, Minggu 7 Juli 2024.

BOLASPORT.COM - Pembalap Moto2 asal Jepang, Ai Ogura kabarnya tinggal menunggu finalisasi kontraknya dengan Trackhouse Racing dan akan jadi bagian dari tim satelit Aprilia pada debutnya di MotoGP 2025.

Teka-teki susunan pembalap MotoGP 2025 kembali mulai terkuak setelah satu nama baru muncul dan berpotensi debut pada musim depan.

Pembalap tim Moto2 MT Helmets - Msi, Ai Ogura, disebut-sebut akan jadi pembalap debutan MotoGP musim depan.

Sudah sering terdengar rumor bahwa Ogura disebut-sebut jadi calon pembalap masa depan Honda.

Terutama untuk mengisi satu slot khusus pembalap Asia yang ada di tim satelit pabrikan Asaka, LCR Honda.

Baca Juga: Harapan Manajer Yamaha Racing Indonesia untuk Wahyu Nugroho yang Bakal Menimba Ilmu di Markasnya Valentino Rossi

Namun alih-alih dikabarkan mendekat dengan LCR, pembalap 23 tahun itu justru sedang dikabarkan merapat ke naungan tim satelit Aprilia, Trackhouse Racing.

Sebagaimana dilansir BolaSport.com dari Autosport, sudah dapat diketahui bahwa Ogura dan tim satelit yang bermarkas di Amerika Serikat itu sedang menjalin kontak.

Kabarnya sudah ada kesepakatan yang sedang dirundingkan dengan tim yang dimanajeri oleh Davide Brivio itu.

Meski memang belum ada kontrak yang resmi ditandatangani, tetapi Ogura dikabarkan sangat antusias untuk menerima tawaran naik kelas premier di musim depan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Autosport
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X