Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 - Alarm Berbunyi, Fajar/Rian Runner-up Usai Tak Berkutik dalam Derbi Eks Pemain No 1

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 30 Juli 2024 | 19:44 WIB
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian, mengembalikan kok di samping Muhammad Rian Ardianto dalam pertandingan babak penyisihan Grup C Olimpiade Paris 2024 di Paris, Prancis, 27 Juli 2024.
PBSI/BADMINTON PHOTO/MICHAEL ROPARS
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian, mengembalikan kok di samping Muhammad Rian Ardianto dalam pertandingan babak penyisihan Grup C Olimpiade Paris 2024 di Paris, Prancis, 27 Juli 2024.

BOLASPORT.COM - Alarm peringatan berbunyi untuk pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, yang harus puas keluar sebagai runner-up pada fase grup bulu tangkis Olimpiade Paris 2024.

Fajar/Rian dikalahkan ganda putra India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty, lewat permainan dua gim langsung.

Ganda putra Indonesia bahkan nyaris sama sekali tak diberikan kesempatan memimpin pada laga yang digelar di Porte de la Chapelle Arena, Paris, Selasa (30/7/2024).

Fajar/Rian tumbang dengan skor 13-21, 13-21 pada laga terakhir fase grup C ganda putra.

Jalannya Pertandingan

Dua kali kesalahan serupa dilakukan Fajar dan Rian saat pengembalian bola menyilang mereka terlalu membear sehingga menghasilkan keunggulan untuk Rankireddy/Shetty.

Respons cepat ditunjukkan Fajar/Rian yang tak butuh lama untuk segera menyamakan skor menjadi 2-2.

Kedua pasangan sama-sama bermain dengan bola-bola cepat dan lebih sering beradu pukulan drive. 

Pasangan Indonesia sempat tertinggal lagi pada 3-5, tetapi mereka segera menyamakan skor lagi menjadi 5-5 lewat sergapan Rian dari depan net yang tak mampu dibendung oleh lawan.

Namun, Fajar/Rian harus mengakui keunggulan lawan hingga interval gim pertama dengan skor 8-11.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X