Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Insiden Memalukan Musim Lalu Terulang, Enzo Maresca Ingatkan Kembali Hierarki Algojo Penalti di Chelsea

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 2 Agustus 2024 | 09:30 WIB
Pelatih baru Chelsea, Enzo Maresca, mengingatkan hierarki penendang penalti The Blues musim depan.
ADRIAN DENNIS/AFP
Pelatih baru Chelsea, Enzo Maresca, mengingatkan hierarki penendang penalti The Blues musim depan.

BOLASPORT.COM - Pelatih baru Chelsea, Enzo Maresca, mengingatkan hierarki penendang penalti The Blues setelah insiden memalukan musim lalu kembali terulang dalam laga pramusim.

Chelsea berhadapan dengan Club America dalam laga pramusim di Amerika Serikat.

Duel itu tersaji di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, Kamis (1/8/2024).

Hasilnya, The Blues menang telak dengan skor 3-0.

Namun, kemenangan Chelsea sedikit tercoreng karena sebuah insiden memalukan yang terjadi di awal babak pertama.

Saat Chelsea mendapat hadiah penalti pada menit ke-3, Noni Madueke berulah.

Dia memegang bola dan berniat maju sebagai eksekutor penalti.

Padahal, Christopher Nkunku lebih berhak untuk mengambil tendangan penalti karena absennya Cole Palmer.

Tosin Adarabiyo bahkan sampai memberitahu Madueke agar memberikan bola kepada Nkunku.

Penyerang berusia 22 tahun itu pada akhirnya mengalah dan membiarkan Nkunku mengeksekusi penalti tersebut.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal.com/en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X