Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Piala Presiden 2024 - Dua Pemain Timnas U-19 Indonesia Sudah Tiba, Borneo FC Makin Pede Revans Atas Arema FC

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 3 Agustus 2024 | 18:15 WIB
Pelatih Borneo FC, Pieter Huistra (kiri) bersama Leo Guntara (Paling kanan) dalam sesi konferensi sebelum laga final Piala Presiden 2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (3/8/2024) malam WIB
SASONGKO DWI SAPUTRO/BOLASPORT.COM
Pelatih Borneo FC, Pieter Huistra (kiri) bersama Leo Guntara (Paling kanan) dalam sesi konferensi sebelum laga final Piala Presiden 2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (3/8/2024) malam WIB

BOLASPORT.COM - Borneo FC yakin sanggup membalas kekalahan atas Arema FC pada final Piala Presiden 2024.

Laga tersebut bakal digelar pada 4 Agustus 2024 di Stadion Manahan, Solo.

Pertandingan ini jadi ulangan final edisi sebelumnya yang digelar pada tahun 2022.

Pada edisi tersebut, Arema FC keluar sebagai juara usai menang dengan agregat 1-0.

Sebelumnya, Borneo FC juga pernah bertemu Arema FC pada edisi 2017.

Kala itu, tim berjuluk Pesut Etam harus terhempas dengan skor 1-5 didepan puluhan ribu suporter yang memadati Stadion Pakansari.

Pelatih Borneo FC, Pieter Huistra mengaku sudah siap untuk laga final lawan Arema FC.

"Kita tahu ini laga final, ini laga besar dan ini baru di permulaan musim," ujar Pieter Huistra.

Baca Juga: Final Piala Presiden 2024 - Kata Pelatih Arema FC Jelang Lawan Borneo FC

"Persiapan kami sangat bagus, pre-season kami sangat cepat, kita akan bertemu di final," lanjutnya.


REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Puji Kontribusi Besar Shin Tae-yong Tingkatkan Prestasi Timnas Indonesia Saat Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X