Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sedihnya Marc Marquez, Disentil Dani Pedrosa Walau Sudah Capek-capek Finis Urutan 4 pada MotoGP Inggris 2024

By Agung Kurniawan - Senin, 5 Agustus 2024 | 09:40 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez (kanan) sedang berduel dengan Aleix Espargaro dari Aprilia (kiri) pada MotoGP Inggris 2024
BENJAMIN CREMEL/AFP
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez (kanan) sedang berduel dengan Aleix Espargaro dari Aprilia (kiri) pada MotoGP Inggris 2024

BOLASPORT.COM - Dani Pedrosa memberikan komentarnya terkait performa yang ditunjukkan Marc Marquez di rangkaian sesi MotoGP Inggris 2024.

MotoGP Inggris 2024 yang berlangsung di Sirkuit Silverstone, Minggu (4/8/2024) berakhir kurang memuaskan bagi seorang Marc Marquez.

Pembalap milik tim Gresini Racing itu menghadapi sejumlah kendala sejak tampil di hari pertama MotoGP Inggris 2024 Jumat lalu.

Meski demikian, Marquez tak surut dengan hal itu di mana dia tetap berupaya keras menunjukkan kecepatannya di atas Ducati Desmosedici GP23.

Dari penampilannya pada babak kualifikasi, peraih delapan gelar juara dunia tersebut mendapatkan start dari urutan ketujuh.

Dengan posisi start yang tidak begitu buruk, Marquez mencoba untuk menggebrak di sesi balapan utama MotoGP Inggris 2024 yang berjalan 20 lap.

Saat lap pertama usai, pembalap berjuluk Baby Alien tersebut sudah berada di posisi kelima dan terus membuka peluangnya.

Duel sengit untuk memperbaiki posisi mau tidak mau dijalani Marquez dengan menghadapi Aleix Espargaro dari Aprilia.

Tekanan terus diberikan Marquez akan tetapi dia tertahan cukup lama di belakang pembalap yang kini berusia 35 tahun tersebut.

Baca Juga: MotoGP Inggris 2024 - Finis Ke-4 Usai 2 Hari Lakukan Towing, Marc Marquez: Saya Harus Lebih Banyak Gunakan Pikiran daripada Hati


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Janjikan Pertahanan Timnas Indonesia Semakin Kuat Lawan Australia, Shin Tae-yong: Mohon Percaya Kami!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X