Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Olimpiade 2024 - Perlu Babak Tambahan, Spanyol Amankan Emas dari Tuan Rumah

By Sri Mulyati - Sabtu, 10 Agustus 2024 | 01:48 WIB
Timnas U-23 Spanyol merayakan gol Sergio Camello (kedua dari kanan) pada babak perpanjangan waktu final sepak bola putra Olimpiade 2024 melawan Prancis , Jumat (9/8/2024) di Parc des Princes, Paris.
LUIS ROBAYO/AFP
Timnas U-23 Spanyol merayakan gol Sergio Camello (kedua dari kanan) pada babak perpanjangan waktu final sepak bola putra Olimpiade 2024 melawan Prancis , Jumat (9/8/2024) di Parc des Princes, Paris.

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Spanyol berhasil mengamankan emas dari tuan rumah meski memerlukan babak tambahan waktu untuk menang dalam hasil Olimpiade 2024.

Timnas U-23 Spanyol meraih kemenangan 5-3 atas Timnas U-23 Prancis pada babak final sepak bola putra Olimpiade 2024 di Stadion Parc des Princes, Paris, Jumat (9/8/2024).

Enzo Milot membawa tuan rumah Olimpiade 2024 unggul lewat golnya pada menit ke-11.

Spanyol lalu membalas melalui dua gol Fermin Lopez pada menit ke-18 dan 25.

Alex Baena tidak mau kalah dengan mencatatkan gol pada menit ke-28.

Sempat merasa unggul dengan nyaman, skor Spanyol terkejar oleh Prancis berkat gol Maghnes Akliouche (menit ke-79) dan penalti Jean Phillipe Mateta (90+3').

Pertandingan harus berlanjut ke babak perpanjangan dan Sergio Camello memastikan raihan emas Spanyol lewat golnya pada menit ke-100 dan 120+1.

Jalannya pertandingan

Kedua tim mencapai babak final Olimpiade 2024 dengan ambisi yang sama besarnya.

Timnas U-23 Spanyol berusaha menyandingkan gelar juara Euro 2024 dengan medali emas Olimpiade 2024.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X