Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga 1 - Persija Genapi Kuota Pemain Asing dari Sektor Kiper, Siap Bersaing dengan Andritany

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 10 Agustus 2024 | 09:35 WIB
Kiper asal Brasil, Carlos Eduardo, segera merapat ke Persija
Instagram Carlos Eduardo
Kiper asal Brasil, Carlos Eduardo, segera merapat ke Persija

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta telah menggenapi kuota delapan pemain asing untuk melakoni kompetisi Liga 1 2024/2025.

Pasalnya, tim berjuluk Macan Kemayoran sudah mengumumkan rekrutan barunya secara resmi pada Sabtu (10/8/2024) pagi WIB.

Tim kebanggaan Jakarta tersebut merekrut sosok kiper untuk pemain asing kedelapan.

Kali ini, Persija telah merekrut nama Carlos Eduardo.

"Kiper dari Brasil kita telah datang," ujar postingan resmi akun Instagram Persija Jakarta saat mengumumkan perekrutan Carlos Eduardo.

"Dia sudah siap dan menyelamatkan segalanya," lanjutnya.

Carlos Eduardo merupakan kiper dari Brasil berusia 32 tahun.

Sejatinya, kiper bertinggi 192 cm tersebut menghabiskan kariernya di kasta kompetisi bawah di Liga Brasil.

Baca Juga: Ada Nick Kuipers, 5 Pemain Persib Dapat Logam Mulia dan Jersey Spesial karena Sudah 100 Kali Main untuk Maung Bandung

Pada dua musim terakhirnya, ia banyak memperkuat tim divisi kedua dan ketiga Liga Brasil.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Marselino, Shin Tae-yong Tunggu Restu Klub 4 Pemain Timnas Indonesia untuk Berlaga di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X