Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FC Bekasi City Mulai Bergerak Tatap Liga 2 2024-2025, Putra Siregar Mohon Doa Restu

By Abdul Rohman - Kamis, 15 Agustus 2024 | 06:40 WIB
Pemilik FC Bekasi City, Putra Siregar.
ISTIMEWA
Pemilik FC Bekasi City, Putra Siregar.

BOLASPORT.COM - Akun Instagram FC Bekasi City dengan jumlah pengikut 973 ribu orang yang sudah kembali muncul menandai pergerakan tim berlogo kuda hitam ini dalam menyambut Liga 2 2024-2025.

Rencananya, Liga 2 2024-2025 yang diikuti sebanyak 26 peserta mulai bergulir pada September 2024.

Bagi FC Bekasi City, suntikan semangat dari suporter akan sangat berguna selama mengarungi Liga 2 2024-2025.

“Kami mohon doa restu dan tentu mohon dukungannya untuk persiapan FC Bekasi City menatap kompetisi Liga 2 2024-2025,” kata pemilik FC Bekasi City, Putra Siregar, lewat keterangan resmi yang diterima BolaSport.com, Rabu (14/8/2024).

“Semoga tim di musim yang baru nanti bisa lebih maksimal lagi prestasinya,” sambung Putra Siregar.

Baca Juga: Resmi! Laos Tunjuk Kompatriot Shin Tae-yong Jadi Pelatih Kepala, Bakal Jadi Lawan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Diakui Putra Siregar, FC Bekasi City sedang membentuk komposisi skuad yang ideal untuk Liga 2 2024-2025.

“Yang pasti kami sudah mulai lakukan persiapan," tutur Putra Siregar.

“Pergerakan kami sejauh mana, nanti pasti akan diinformasikan,” ujarnya.

Sebelumnya di Liga 2 2023-2024, FC Bekasi City memulai kompetisi dengan cukup manis.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ter Stegen Biang Kerok, Eric Garcia Kena Kartu Merah, Barcelona Kalah dengan 10 Pemain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X