Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ONE 168: Denver - Superlek Gandeng Ilmuwan Khusus demi Kalahkan Jonathan Haggerty

By BolaSport - Sabtu, 17 Agustus 2024 | 08:45 WIB
Juara kelas terbang kickboxing ONE Championship, Superlek Kiatmoo9, akan menghadapi Jonathan Haggerty di ONE 168: Denver, 7 September 2024.
ONE CHAMPIONSHIP
Juara kelas terbang kickboxing ONE Championship, Superlek Kiatmoo9, akan menghadapi Jonathan Haggerty di ONE 168: Denver, 7 September 2024.

BOLASPORT.COM - Demi mengalahkan Jonathan Haggerty di ONE 168: Denver, Superlek Kiatmoo9 sampai menggandeng ilmuwan khusus.

Sang juara kelas terbang kickboxing itu akan mencoba meraih sabuk emas kedua dengan menantang Haggerty yang menguasai kelas bantam dalam ajang kembalinya ONE Championship ke Amerika Serikat pada 7 September mendatang.

Tak hanya menantang sesama striker terbaik dunia, Superlek juga naik satu kelas berat.

Untuk memastikan dirinya dapat memenuhi uji timbangan dan tes hidrasi, sang bintang asal Thailand sampai menggandeng ilmuwan olahraga bernama Hook di timnya.

Di masa lalu Superlek sempat beberapa kali gagal memenuhi uji timbangan sebelum bertanding.

Dia tak ingin kesalahan yang sama terjadi lagi.

"Dia bergabung dalam tim pada Juni lalu," ujar Superlek soal Hook.

"Setelahnya kami cukup sering bekerja sama."

"Kami menghabiskan waktu bersama, menjadwalkan agenda bersama. Kami cukup dekat."

"Saya merasa lebih nyaman melakukan proses pengurangan berat badan."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship
REKOMENDASI HARI INI

Sosok Pahlawan di Balik Double Save Gila Kiper Arsenal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X