Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kualifikasi MotoGP Austria 2024 - Jorge Martin Jadi Pole Sitter dengan Rekor Baru Saat Francesco Bagnaia Apes, Marc Marquez di Tiga Besar

By Nestri Y - Sabtu, 17 Agustus 2024 | 16:36 WIB
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin, membalap dalam sesi latihan bebas MotoGP Austria di Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 17 Agustus 2024.
JURE MAKOVEC/AFP
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin, membalap dalam sesi latihan bebas MotoGP Austria di Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 17 Agustus 2024.

BOLASPORT.COM - Keberhasilan pembalap Prima Pramac, Jorge Martin, merebut pole position dengan rekor lap gemilang menjadi hasil kualifikasi seri balap ke-11 MotoGP Austria 2024.

Kedigdayaan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) selama dua musim terakhir di MotoGP Austria 2024 disamarkan penampilan menawan Jorge Martin.

Jorge Martin tampil kuat dalam kualifikasi MotoGP Austria 2024 pada Sabtu (17/8/2024) di Red Bull Ring, Spielberg, Austria.

Martin kembali menunjukkan tajinya meski tampil dalam kondisi tangan yang cedera.

Runner-up MotoGP 2023 itu membukukan lap waktu tercepat dengan 1 menit 27,748 detik yang menjadi rekor baru MotoGP di Red Bull Ring.

Ini menjadi kelima kalinya bagi Martin untuk menjadi pole sitter Martin pada MotoGP 2024.

Sementara Bagnaia yang sempat mengamankan spot teratas, harus puas di tempat kedua.

Motornya mengalami masalah di akhir sesi. Dia terpaksa melambat ke pinggir lintasan sambil melambaikan tangan kepada marshal untuk meminta bantuan.

Marc Marquez (Gresini Racing) melengkapi baris start terdepan setelah meraih posisi ketiga.

Sedangkan Aleix Espargaro (Aprilia Racing) menjadi pembalap motor non-Ducati tercepat setelah meraih posisi keempat.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Persija dan Persib Kompak Kehilangan Taji di Hadapan Shin Tae-yong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X