Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Undian Korea Open 2024 - Leo/Bagas dan Fikri/Daniel Jadi Unggulan di Turnamen Kandangnya Kang/Seo

By Nestri Y - Rabu, 21 Agustus 2024 | 23:00 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin, pada babak pertama Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Rabu (21/8/2024).
PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin, pada babak pertama Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Rabu (21/8/2024).

BOLASPORT.COM - Dua ganda kombinasi baru Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin akan main dengan status unggulan di Korea Open 2024 pekan depan.

Siapa saja calon lawan wkail-wakil Indonesia pada Korea Open 2024 akhirnya telah terkuak.

BWF telah berilis hasil undian Korea Open 2024 pada Selasa (20/8/2024) waktu setempat.

Turnamen ini adalah kategori BWF World Tour Super 500. Sehingga hari pertama komeptisi akan didahului dengan babak kualifikasi.

Indonesia mengirimkan wakil yang cukup hemat di turnamen ini.

Hanya akan ada enam kontestan Merah Putih yang rencananya berlaga.

Baca Juga: Japan Open 2024 - 6 Laga Derbi pada Babak 16 Besar, Satu Partai Dilakoni Ganda Putra Indonesia

Dua di antaranya adalah pasangan kombinasi baru yakni Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin.

Korea Open 2024 ini memang menjadi bagian dari turnamen 'uji coba' duet anyar tersebut untuk mengetahui seberapa jauh kombinasi permainan mereka bisa melangkah.

Dan pada kompetisi ini, Leo/Bagas dan Fikri/Daniel yang mendaftarkan diri bermodal notional point, sudah langsung berstatus unggulan.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BWF Badminton
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Pinatar Supercup 2024 - Timnas U-17 Indonesia Kalah dari Swiss, Tantang Kep. Faroe di Perebutan Tempat Ketiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X