Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lengkap Sudah! Ini Tiga Kiper Timnas Indonesia yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk Lawan Arab Saudi dan Australia

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 27 Agustus 2024 | 14:50 WIB
Kiper timnas U-23 Indonesia, Muhammad Adi Satryo, sedang menangkap bola dalam latihannya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 12 April 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas U-23 Indonesia, Muhammad Adi Satryo, sedang menangkap bola dalam latihannya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 12 April 2022.

BOLASPORT.COM - Adi Satryo menjadi nama terbaru yang diumumkan mendapatkan panggilan ke timnas Indonesia.

Adi akan bergabung dengan skuad Garuda untuk berlaga di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Keputusan Shin Tae-yong bukan tanpa alasan, nama kiper PSIS Semarang tersebut memang sudah langganan mendapatkan panggilan ke timnas.

Dia juga merupakan kiper utama Mahesa Jenar dengan catatan dua kali clean sheet dan hanya sekali kebobolan.

Baca Juga: Eks Kapten Persib Optimis Shin Tae-yong Bisa Bawa Timnas Indonesia Berprestasi di ASEAN Cup 2024

Pemain kelahiran Tangerang tersebut sudah mendapatkan dua caps bersama skuad Garuda.

Debutnya terjadi saat pertandingan uji coba melawan Oman pada 29 Mei 2021.

Saat itu dia tampil selama 45 menit menggantikan posisi Nadeo Argawinata.

Selanjutnya, pertandingan melawan Vietnam pada pertandingan putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 menjadi ajang pemain berusia 23 tahun tersebut unjuk gigi.

Adi tampil sebagai starter cukup solid mengawal gawang Indonesia dan membawa mereka menang dengan skor 1-0.

Kemenangan ini sekaligus membuka jalan bagi skuad Garuda untuk lolos ke putaran ketiga.

Baca Juga: Mantan Anak Didik Ungkap Sisi Lain Shin Tae-yong, Sebut Sang Pelatih Tanamkan Filosofi Barcelona

CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi menjelaskan, pemanggilan ini harus bisa dimanfaatkan oleh Adi Satryo dengan baik.

Apalagi, dia akan membawa misi yang cukup berat dalam duel melawan Arab Saudi dan Australia.

Selain itu, dia berharap Indonesia bisa mendapatkan hasil maksimal di babak kualifikasi.

Sang pemain akan merapat ke pemusatan latihan pada 29 Agustus mendatang.

"PSIS kembali menerima surat pemanggilan Timnas Senior untuk satu pemain yakni Adi Satryo."

"Selamat berjuang Adi bersama Timnas dan bawa Timnas Indonesia meraih hasil bagus di Kualifikasi Piala Dunia," kata Yoyok Sukawi dilansir BolaSport.com dari laman PSIS.

Baca Juga: Calvin Verdonk Solid, Bek Timnas Indonesia Dipuji Media Belanda

Dua nama selanjutnya untuk mengisi sektor kiper diprediksi tinggal menunggu waktu untuk diumumkan.

Ernando Ari (Persebaya Surabaya) dan Maarten Paes (FC Dallas) menjadi pilihan terbaik yang dimiliki Shin saat ini.

Ernando merupakan penjaga gawang utama skuad Garuda saat ini.

Selanjutnya, Paes juga tinggal menunggu waktu untuk mendapatkan kesempatan debutnya.

Namun, dia harus absen saat melawan Arab Saudi dan baru tersedia pada pertandingan melawan Australia.

Berkaca dari putaran kedua lalu, Shin hanya membawa tiga pemain untuk mengisi sektor kiper.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : psis.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Karena 1 Kesalahan Sepele, Erling Haaland Terancam Hukuman Penjara di Swiss

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X