Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ONE 168: Denver - Remehkan Jonathan Haggerty, Superlek Sebut Sang Juara Bukan Lawan Tangguh

By BolaSport - Rabu, 28 Agustus 2024 | 17:15 WIB
Superlek Kiatmoo9 (kanan) akan bertarung dengan Jonathan Haggerty dalam laga utama ONE 168: Denver pada 7 September 2024.
ONE CHAMPIONSHIP
Superlek Kiatmoo9 (kanan) akan bertarung dengan Jonathan Haggerty dalam laga utama ONE 168: Denver pada 7 September 2024.

BOLASPORT.COM - Menjelang tampil di ONE 168: Denver, Superlek Kiatmoo9 mengaku tak terintimidasi sama sekali oleh Jonathan Haggerty.

Jagoan asal Thailand berjulukan Mesin Penendang itu tinggal selangkah lagi menjadi juara dua divisi dan dua olahraga ONE Championship.

Namun, dia harus lebih dulu mengalahkan Haggerty, jagoan Inggris yang merupakan juara di dua olahraga pada 7 September mendatang.

Misi menaklukkan Haggerty tentu tidak mudah.

Superlek memang pernah mengalahkan sang penguasa divisi bantam Muay Thai dan kickboxing di masa lalu.

Tetapi, Haggerty telah banyak berubah dan menjadi lebih kuat.

Setelah naik ke kelas yang berbobot lebih berat, Haggerty belum pernah terkalahkan hingga meraih kejayaan di dua olahraga.

Dia pun tengah tampil bagus dengan raihan 6 kemenangan beruntun tanpa cela.

Ditanyai soal sang musuh lama, Superlek merasa kalau Haggerty bukan lawan tersulitnya.

Dia percaya diri bisa menang dalam pertemuan kedua kontra The General.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship
REKOMENDASI HARI INI

AC Milan Bobrok Awal Musim Ini, Paulo Fonseca Langsung Kena Ultimatum Ultras Curva Sud

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
4
10
3
Persija Jakarta
4
7
4
Persita
3
7
5
Bali United
4
7
6
Persebaya
3
7
7
Persib
4
6
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
4
6
10
Dewa United
4
5
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X