Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thom Haye Nego dengan Klub Belanda, Ia Harus Tinggalkan Timnas Indonesia Demi Rampungkan Transfer?

By Najm Ula - Selasa, 3 September 2024 | 18:15 WIB
Pemain timnas Indonesia, Thom Haye, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Thom Haye, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

BOLASPORT.COM - Thom Haye membela negara dalam keadaan sedang mencari klub baru, ia bisa sewaktu-waktu meninggalkan camp timnas Indonesia.

Thom Haye patut dimaklumi jika kepalanya sedang terpecah fokus memikirkan karier.

Sejak dilepas SC Heerenveen pada 30 Juni, ia tak kunjung menemukan pelabuhan baru.

Sejumlah rumor ke AZ Alkmaar, Oxford United, hingga Dinamo Zagreb tak ada yang terealisasi.

Begitu bursa transfer ditutup pada 30 Agustus, batas psikologis untuk mencari klub baru sudah terlewati.

Sebagai pemain bebas transfer, Haye sebenarnya bisa bergabung klub baru tanpa berpatokan tanggal tersebut.

Maka dari itu sejumlah klub Belanda masih bisa bernegosiasi dengan Haye walaupun Eredivisie menutup periode transfer pada 2 September.

Klub terbaru yang dikaitkan dengan The Professor adalah NAC Breda.

"NAC sedang berdiskusi dengan Thom Haye," tulis jurnalis setempat Joost Blaauwhof di X.

Baca Juga: Pengamat Arab Saudi Remehkan Timnas Indonesia, Bukan Pesaing Kuat Elang Hijau Demi Tiket Piala Dunia 2026


Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Anak Kesayangan Jose Mourinho Mengaku Sudah Dihubungi Untuk Bela Timnas Indonesia, Singgung Soal Tijjani dan Eliano Reijnders

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X