Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Kacang Lupa Kulit, Marc Marquez Ucapkan Terima Kasih ke Kru Repsol Honda Setelah Menang Balapan Lagi

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 6 September 2024 | 10:19 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara dengan kepala kru, Santi Hernandez, di sela-sela seri balap pertama MotoGP Portugal musim 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara dengan kepala kru, Santi Hernandez, di sela-sela seri balap pertama MotoGP Portugal musim 2023.

BOLASPORT.COM - Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, masih terbawa euforia kemenangan sempurna yang diraihnya di Aragon jelang MotoGP San Marino 2024.

Marc Marquez terus menambah sensasi baik di atas motor Ducati Desmosedici GP jelang seri balap ke-13 MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia pada akhir pekan ini.

Kepercayaan diri Marquez makin bertumbuh setelah memenangkan balapan MotoGP Aragon pada akhir pekan lalu.

Kemenangan ini terasa emosional bagi Marquez karena telah menanti selama 1.043 hari sejak podium tertinggi terakhirnya pada GP Emilia Romagna 2021 bersama Repsol Honda.

Kamera televisi MotoGP sempat menyorot ekspreksi dari mantan kepala kru Marc Marquez yakni Santi Hernandez pada lap terakhir GP Aragon.

Hubungan baik antara Marquez dan Hernandez tak bisa dilupakan. Keduanya telah meraih banyak kesuksesan di sejak di kelas Moto2 hingga MotoGP.

Hernandez sayangnya tidak bisa mengikuti Marquez yang hanya bisa membawa seorang teknisi ban ke Gresini karena kesepakatan bersama.

Hernandez menetap di Honda untuk menjadi juru mekanik bagi Joan Mir.

Baca Juga: Adiknya Jadi Bulan-bulanan karena Pencemaran Nama Baik, Marc Marquez Tegas Tanggapi Permohonan Maaf Bagnaia

Marquez tak lupa dengan orang-orang lama yang telah membantunya dalam suka dan duka di Repsol Honda.


REKOMENDASI HARI INI

Daftar Unggulan China Open 2024 - Anthony Ginting Jadi Underdog Saat Jonatan Christie Masuk Favorit Juara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X