Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Akhirnya Jujur Soal Alasan Maarten Paes Bisa Debut di Timnas Indonesia Saat Lawan Arab Saudi

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 6 September 2024 | 22:40 WIB
Momen kiper timnas Indonesia Maarten Paes menggagalkan tendangan penalti kapten timnas Arab Saudi, Salem Al Dawsari, pada matchday pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Kng Abdullah Sports City, Jeddah, Jumat (6/9/2024).
INSTAGRAM.COM/TIMNASINDONESIA
Momen kiper timnas Indonesia Maarten Paes menggagalkan tendangan penalti kapten timnas Arab Saudi, Salem Al Dawsari, pada matchday pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Kng Abdullah Sports City, Jeddah, Jumat (6/9/2024).

BOLASPORT.COM - Exco PSSI, Arya Sinulingga, akhirnya kembali buka suara terkait kesuksesan debut Maarten Paes di timnas Indonesia.

Paes bermain solid saat timnas Indonesia bertandang ke markas Arab Saudi pada laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Meski jadi laga debut, dia beberapa kali melakukan penyelamatan gemilang dari lini serang Green Falcons.

Salah satunya tendangan penalti Salem Aldawsari sukses dibaca Paes dan membuat Indonesia akhirnya bisa membawa pulang satu poin.

Kabar terkait tersedianya Paes cukup menjadi sorotan karena sempat direncanakan tampil saat laga melawan Australia.

Baca Juga: Jawaban PSSI Saat Ditanya soal Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

Arya Sinulingga menjelaskan, PSSI memang berusaha maksimal agar Maarten Paes bisa segera debut.

Mereka juga sudah ke FIFA dan AFC agar kiper FC Dallas bisa bermain.

Dalam daftar pemain yang dikirim untuk laga melawan Arab Saudi ada nama Paes.

Proses ini sudah dilakukan lama sebelum melawan Green Falcons.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Prediksi AC Milan Vs Juventus Versi Eliano Reijnders, I Rossoneri Menang Berkat Gol sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X