Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Psikologis Pemain Timnas Indonesia Luar Biasa Bagus, Lawan Australia Tak Gentar

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 8 September 2024 | 22:00 WIB
Kepala Badan Tim Nasional sekaligus Anggota Komite Eksekutif PSSI, Sumardji, sedang memantau latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (8/9/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kepala Badan Tim Nasional sekaligus Anggota Komite Eksekutif PSSI, Sumardji, sedang memantau latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (8/9/2024) malam.

BOLASPORT.COM - Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, menilai timnas Indonesia dalam momentum yang apik untuk bertarung melawan Australia.

Kedua tim akan bertemu pada laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang dilaksanakan hari Selasa mendatang.

Pertandingan ini cukup krusial bagi skuad Garuda untuk secepatnya mengoleksi hasil sempurna.

Meski jadi perjuangan yang tak mudah, Indonesia memiliki kans besar untuk mendapatkan hasil tersebut.

Baca Juga: Maarten Paes Beberkan Kunci Gagalkan Penalti Pemain Arab Saudi

Sumardji menjelaskan, kondisi semua pemain timnas Indonesia saat ini cukup baik.

Mental skuad Garuda juga cukup terjaga dan siap memberikan yang terbaik di laga selanjutnya.

Persiapan juga berjalan lancar tanpa kendala meski jadwal pertandingan cukup padat.

"Itu yang kita harus patut bersyukur."

"Anak-anak dengan hasil imbang kemarin kita bisa mencuri poin di Arab."

"Psikologisnya luar biasa bagus meningkat dan itu kita harapkan."

"Insya Allah di pertandingan tanggal 100 nanti lebih bagus lagi."

"Karena motivasi terus kita berikan setiap waktu," kata Sumardji, kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Stadion Madya, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (8/9/2024).

Baca Juga: Ketatnya Pengamanan Timnas Indonesia, Sampai-sampai Shin Tae-yong Dijaga 5 Polisi

Ketua Umum PSSI Erick Thohir juga memantau dengan detail persiapan timnas.

Pertemuan juga sudah digelar dan Shin Tae-yong ikut hadir.

"Secara otomatis kemarin pak Ketum datang ke kami diskusi ."

"Saya selaku BTN, coach Shin dan tim kepelatihan untuk mendiskusikan beberapa hal," lanjutnya.

Baca Juga: 30 Orang Personel Keamanan dari Polisi dan PSSI Jaga Ketat Pemain Timnas Indonesia

Salah satu yang jadi sorotan adalah terkait stamina pemain yang menurun saat melawan Arab Saudi.

Hal tersebut akan ditindaklanjuti oleh Shin dan staf kepelatihan agar mempersiapkan tim dengan baik.

Selain itu ada beberapa aspek kebutuhan timnas yang menjadi diskusi dan disampaikan langsung kepada Ketum PSSI.

"Salah satu soal evaluasi pertandingan lawan Arab."

"Evaluasi sudah disampaikan dan ditindaklanjuti oleh coach Shin."

"Jadi tidak hanya berkaitan dengan performa tapi yang lain-lain beliau berikan catatan dan itu sudah ditindaklanjuti," tutupnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Pemain Vietnam soal Naturalisasi Timnas Indonesia, Dulu Mengejek Sekarang Memuji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X