Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raja Gol Timnas Italia-nya Luciano Spalletti adalah Gelandang Cadangan Inter Milan

By Dwi Widijatmiko - Selasa, 10 September 2024 | 08:00 WIB
Para pemain Timnas Italia merayakan gol Davide Frattesi (kedua dari kanan) dalam laga melawan Israel pada lanjutan UEFA Nations League 2024-2025, Senin (9/9/2024) di Budapest.
ATTILA KISBENEDEK/AFP
Para pemain Timnas Italia merayakan gol Davide Frattesi (kedua dari kanan) dalam laga melawan Israel pada lanjutan UEFA Nations League 2024-2025, Senin (9/9/2024) di Budapest.

BOLASPORT.COM - Bukannya striker atau pemain inti di klub, pemain yang menjadi top scorer Timnas Italia besutan Luciano Spalletti justru gelandang cadangan Inter Milan.

Timnas Italia sedang berada dalam mode bangkit setelah hancur di EURO 2024.

Gli Azzurri menyapu bersih 2 laga pertama di Grup A2 UEFA Nations League 2024-2025 dengan kemenangan.

Gianluigi Donnarumma dkk. mengawali kompetisi dengan mengalahkan Prancis 3-1 di Paris (6/9/2024).

Senin (9/9/2024), Italia kembali menang dalam laga tandang.

Berkunjung ke Budapest, Mereka menaklukkan Israel yang bertindak sebagai tuan rumah dengan skor 2-1.

Satu pemain Timnas Italia selalu mencetak gol dalam 2 pertandingan itu.

Orang itu adalah gelandang Davide Frattesi.

Saat melawan Prancis, Frattesi mencetak gol di menit ke-51.

Dia membawa Timnas Italia berbalik unggul 2-1 setelah sempat tertinggal 0-1 di menit pertama oleh gol Bradley Barcola.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

3 Pemain Baru dari Eropa Bakal Tambah Kekuatan Timnas Indonesia, dari Bek hingga Striker Murni yang Gacor Cetak Gol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Rayo Vallecano
5
7
7
Alavés
5
7
8
Girona
5
7
9
Athletic Club
5
7
10
Espanyol
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X