Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kepada Media Inggris, Marselino Ferdinan Ungkit Pengalaman Hadapi Argentina sebagai Bekal Bersaing di Liga Inggris

By Najm Ula - Selasa, 10 September 2024 | 17:00 WIB
Sejumlah pemain Papua Football Academy turut menjadi player escort saat laga FIFA Matchday timnas Indonesia versus timnas Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (20/6/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain Papua Football Academy turut menjadi player escort saat laga FIFA Matchday timnas Indonesia versus timnas Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (20/6/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Marselino Ferdinan percaya diri menghadapi persaingan internal di tim utama Oxford United yang berlaga di kasta kedua Liga Inggris.

Marselino Ferdinan menjalani wawancara eksklusif pertama dengan media Inggris sejak menginjakkan kaki di negeri Raja Charles.

Wonderkid timnas Indonesia itu diresmikan sebagai pemain Oxford United pada Agustus silam.

Ini merupakan langkah naik pemain 20 tahun itu setelah 1,5 musim di kasta kedua Liga Belgia.

Biarpun sama-sama di kasta kedua, Liga Inggris dianggap sebagai kompetisi terbaik dunia, sehingga Oxford akan menjadi ujian lebih berat bagi Marselino.

Sebagai gambaran sulitnya persaingan di Kassam Stadium, pelatih Des Buckingham tak kunjung memberi debut bagi Marselino.

Hal itu sungguh berbeda saat ia pertama kali tiba di KMSK Deinze pada paruh akhir 2022/23.

Saat itu, ia langsung memberi dampak pada tim utama dan bisa langsung mencetak satu gol dalam empat pertandingan.

Oxford kini berlaga di Divisi Championship, satu kasta di bawah Premier League.

Baca Juga: Media Inggris: Timnas Australia Akan Hadapi Stadion GBK yang Berbeda Dibanding Paus Fransiskus


Editor : Bagas Reza
Sumber : oxfordmail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Marselino, Shin Tae-yong Tunggu Restu Klub 4 Pemain Timnas Indonesia untuk Berlaga di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X