Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kembali dari Timnas Indonesia, Pelatih PSS Sleman Berharap Hokky Caraka Siap Lawan Borneo FC: Siap Cetak Gol!

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 12 September 2024 | 06:00 WIB
Pelatih PSS Sleman, Wagner Lopes (Kanan) pada konferensi pers sebelum laga lawan Borneo FC, Rabu (11/9/2024) malam WIB
PSS Sleman
Pelatih PSS Sleman, Wagner Lopes (Kanan) pada konferensi pers sebelum laga lawan Borneo FC, Rabu (11/9/2024) malam WIB

BOLASPORT.COM - Penyerang utama PSS Sleman, Hokky Caraka sudah kembali bergabung dengan sesi latihan tim usai memperkuat Timnas Indonesia di jeda internasional September 2024.

Hokky Caraka dipanggil oleh Shin Tae-yong saat Timnas Indonesia menghadapi Arab Saudi dan Australia di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Penyerang asal Gunungkidul tersebut tidak mendapatkan menit bermain saat memperkuat Timnas Indonesia.

Kembalinya Hokky Caraka jadi kabar gembira bagi PSS Sleman.

Pasalnya, tim berjuluk Elang Jawa butuh tiga poin yang dibutuhkan saat menantang Borneo FC di lanjutan pekan keempat Liga 1 2024/2025 di Stadion Manahan, Solo, Kamis (12/9/2024) malam WIB.

Sejauh ini, PSS Sleman belum meraih kemenangan dalam tiga laga awal Liga 1 2024/2025.

Tim berjuluk Elang Jawa tiga kali kalah dalam tiga laga perdana.

Situasi tersebut membuat PSS Sleman berada di posisi juru kunci klasemen dengan catatan minus tiga poin.

Baca Juga: Usai Tahan Imbang Australia, Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Jadi Tim Terkuat di ASEAN

Selain itu, PSS Sleman belum pecah telur dalam tiga laga terakhir ke gawang lain dan sudah kebobolan empat gol.

“Hokky (Caraka) sudah menyatakan siap untuk pertandingan besok," ujarnya pada sesi Pre-Match Press Confrence di Ruang Konferensi Pers Stadion Manahan, Surakarta, Rabu (11/9/2024) sore.

"Hokky di mata saya adalah pemain muda dengan potensi besar."

"Selaku jajaran tim pelatih, kami selalu memberikan perhatian agar bisa lebih baik lagi," lanjutnya.

Tentu, Hokky Caraka belum memahami skema yang bakal diandalkan oleh tim saat menantang Borneo FC.

Pasalnya, Hokky baru kembali dari kamp pelatihan Timnas Indonesia.

“Selama dua minggu Hokky telah bergabung dengan Timnas Indonesia menjalani dua laga jeda internasional," ujar eks penyerang Timnas Jepang pada Piala Dunia 1998 tersebut.

"Tentu saja dia tidak tahu mengenai skema permainan yang sudah dipersiapan untuk pertandingan besok,” terangnya.

Eks penyerang Timnas Jepang tersebut berpesan kepada Hokky Caraka yang baru kembali dari skuad Garuda.

Baca Juga: Persib Bandung Ajukan Komplain ke LIB Harus Main 6 Laga dalam 22 Hari, Bojan Hodak: Kita Bisa Mati, Ini Bukan Eropa!

Hokky Caraka diharapkan bisa cetak gol saat jumpa Borneo FC.

Wagner Lopes mengaku mengingatkan bahwa mencetak gol adalah tugas utama seorang penyerang nomor sembilan.

Selain itu, pria kelahiran Brasil mengingatkan penyerang 20 tahun tersebut untuk menguatkan mental bertanding.

Wagner Lopes juga sudah memberikan motivasi sekuat tenaga untuk Hokky Caraka.

“Saya juga berpesan kepada Hokky, bahwa tugas seorang penyerang yakni mencetak gol," ujar Hokky.

"Saya berikan dia motivasi harus percaya diri bisa mencetak gol."

"Dia harus memiliki mental kuat menghadapi tekanan untuk mencetak gol,” lanjutnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Persebaya Beberkan Kondisi Ernando Ari Sutaryadi yang Sempat Muntah-muntah Jelang Lawan Persis Solo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X