Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AC Milan Diterpa Masalah Baru, Zlatan Ibrahimovic Ribut dengan Pemilik I Rossoneri

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 13 September 2024 | 00:00 WIB
AC Milan diterpa masalah baru dengan kabar yang menyebutkan bahwa Zlatan Ibrahimovic ribut dengan pemilik I Rossoneri.
TWITTER.COM/MILANPOSTS
AC Milan diterpa masalah baru dengan kabar yang menyebutkan bahwa Zlatan Ibrahimovic ribut dengan pemilik I Rossoneri.

BOLASPORT.COM - AC Milan diterpa masalah baru dengan kabar yang menyebutkan bahwa Zlatan Ibrahimovic ribut dengan pemilik I Rossoneri.

AC Milan mulai menjalani era baru di bawah kepelatihan Paulo Fonseca pada musim 2024-2025 ini.

Fonseca menggantikan Stefano Pioli yang dipecat oleh AC Milan pada akhir musim lalu.

Namun, awal kehidupan Fonseca di San Siro ternyata tidak seperti yang diharapkan.

Dari tiga laga awal di Liga Italia musim ini, Fonseca gagal mempersembahkan kemenangan untuk AC Milan.

I Rossoneri saat ini bahkan tercecer di posisi ke-14 klasemen sementara Liga Italia 2024-2025 dengan raihan 2 poin dari tiga laga.

AC Milan hanya mampu mencatatkan dua hasil seri dan satu kekalahan di tiga laga awal mereka.

Baca Juga: Termasuk Gelandang Keturunan Indonesia, 2 Sosok Bisa Jadi Penyelamat Karier Fonseca di AC Milan

Bahkan, salah satu kekalahan mereka berasal dari klub promosi musim ini, Parma.

Belum selesai dengan masalah performa klub di atas lapangan, AC Milan malah diterpa masalah lagi.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : La Repubblica
REKOMENDASI HARI INI

Tak Mau Balas Dendam, PSSI Pastikan Arab Saudi Dapat Sambutan Terbaik Saat Bertandang ke Markas Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X