Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea 2024-2025 - Ini Jadwal Megawati Hangestri bersama Red Sparks pada Putaran 1

By Delia Mustikasari - Selasa, 17 September 2024 | 00:00 WIB
Tim bola voli putri Daejeon JungKwanJang Red Sparks pada lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024.
KOVO.CO.KR
Tim bola voli putri Daejeon JungKwanJang Red Sparks pada lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024.

BOLASPORT.COM - Liga Voli Korea 2024-2025 akan digelar mulai 19 Oktober mendatang dan dijadwalkan berlangsung selama 6 putaran hingga Maret 2025.

Pebola voli putri Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi, yang tampil pada musim keduanya bersama Daejeon JungKwanJang Red Sparks akan tampil di posisi baru sebagai outside hitter.

Posisi opposite yang biasanya dipegang pemain berusia 24 tahun itu akan dipegang oleh Vanja Bukilic yang musim lalu memperkuat Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass.

Megawati yang mengantar timnya, Jakarta BIN menjadi juara Proliga 2024 optimis bisa mengantar Red Sparks lebih baik setelah tahun lalu lolos ke babak play-off pertama kalinya dalam 7 musim.

"Alhamdulilah dengan bekal menjadi juara semoga masih ada euforia untuk main lagi di sana. Siapa tahu rezekinya lagi bisa menjadi juara pada Liga Voli Korea," ucap Megawati.

"Dulu sempat jadi outside hitter. Nantinya saya akan belajar receive, bukan belajar sih, tetapi memperbaiki receivenya."

"Setelah sekian lama tidak belajar receive. Dari 2019 langsung jadi opposite sampai sekarang, mungkin akan latihan receive lagi."

Red Sparks akan menjalani laga perdana dengan menjamu GS Caltex di Chungmu Gymnasium.

Baca Juga: Kualitas Pevoli Indonesia Tak Lagi Dipandang Remeh di AVC Club Championship 2024 meski Tak Menang Penghargaan

"Saya harap musim ini lebih baik daripada musim kemarin. Saya harap kami terus meningkat sampai menjadi juara," kata Megawati dalam video yang diunggah YouTube SBS Sports.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : KOVO.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Jahatnya AS Roma Pecat Daniele De Rossi, Francesco Totti dan Radja Nainggolan Kasih Komentar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X