Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Emilia Romagna 2024 - Kepala Kru Punya Keyakinan, Marc Marquez Tuju Pembuktian di Misano Jilid 2

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 17 September 2024 | 21:30 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, memimpin di depan pembalap Ducati Lenovo , Francesco Bagnaia, saat balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Rimini, Italia, 8 September 2024.
MOTOGP.COM
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, memimpin di depan pembalap Ducati Lenovo , Francesco Bagnaia, saat balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Rimini, Italia, 8 September 2024.

BOLASPORT.COM - Kepala kru pembalap Gresini Racing Marc Marquez yakni Frankie Carchedi memiliki keyakinan kuat Si Alien memang punya peluang menang di Sirkuit Misano, Italia.

Carchedi meyakini bahwa Marquez memiliki kecepatan yang baik di Misano bahkan tanpa turun hujan sekali pun.

Pasalnya masih banyak orang yang menganggap dua kemenangan berturut-turut Marquez dinaungi keberuntungan. 

Marquez menang di trek khusus saat di Aragon yang merupakan kandangnya, sementara di Misano pada seri MotoGP San Marino kemenangan diraih setelah turun hujan.

Namun, Carchedi mengatakan bahwa penentu sebenarnya pembalap Cervera itu bisa meraih kemenangan adalah start.

Walaupun tidak bisa dipungkiri, hujan ikut berkontribusi bagi Marquez untuk bisa meraih kemenangan.

“Di sirkuit Misano, start menentukan jalannya balapan dan hujan tentu saja berkontribusi pada hal itu,” kata Carchedi kepada TNT Sports dilansir via Corsedimoto.

“Marc sudah dalam kondisi yang baik dan bahkan jika tidak turun hujan, dia pasti akan berada di sana. Dalam kondisi tertentu dia adalah yang paling berani," ujar Carchedi.

Baca Juga: Jelang MotoGP Emilia Romagna 2024 - Lihat Data Marc Marquez, Fabio Di Giannatonio Kagum karena Satu Hal

Momen krusial lainnya dalam balapan itu adalah blunder yang dilakukan Jorge Martin  yang terlalu cepat mengambil keputusan untuk mengganti motor. 


REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Port FC Banggakan Asnawi Mangkualam Jelang Laga Lawan Persib

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X