Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Jadi Korban Pertama di Liga Italia, Daniele De Rossi Dipecat AS Roma

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 18 September 2024 | 16:12 WIB
Daniele De Rossi, dipecat AS Roma saat Liga Italia 2024-2025 baru melakoni 4 pertandingan.
AFP
Daniele De Rossi, dipecat AS Roma saat Liga Italia 2024-2025 baru melakoni 4 pertandingan.

BOLASPORT.COM - Liga Italia 2024-2025 baru memainkan 4 pertandingan tetapi sudah ada pelatih yang kehilangan jabatannya.

Juru taktik AS Roma, Daniele De Rossi, secara mengejutkan dipecat setelah gagal menang di 4 laga pertama Liga Italia pada Rabu (18/9/2024) pagi waktu Italia.

AS Roma memang tampil buruk setelah hanya meraih 3 poin dalam 4 pertandingan dan cuma mencetak 2 gol.

Namun, tetap saja keputusan AS Roma memecat legenda klub itu mengejutkan.

Pasalnya. kontrak De Rossi baru diperpanjang sampai 2027 pada Juni lalu.

Ketika itu De Rossi dianggap sukses selama 6 bulan menjadi pelatih sementara I Lupi.

De Rossi ditunjuk menggantikan Jose Mourinho pada Januari lalu.

Selama paruh kedua kompetisi 2023-2024, dia melalui 26 pertandingan di mana AS Roma berhasil meraih 13 kemenangan serta 6 kali kalah.

De Rossi membawa AS Roma finis di peringkat 6 Liga Italia musim lalu dan mencapai semifinal Liga Europa.

"Roma mengumumkan bahwa Daniele De Rossi telah dibebaskan dari tugasnya sebagai pelatih utama tim pertama," demikian isi pernyataan resmi AS Roma.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sky Sport Italia
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Dinasti Kejayaan Berlanjut sampai 2027

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X