Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Gagal Menang Lawan Timnas Indonesia, Graham Arnold Putuskan Mundur dari Pelatih Australia

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 20 September 2024 | 09:20 WIB
Pelatih timnas Australia, Graham Arnold, saat memantau para pemainnya bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Australia, Graham Arnold, saat memantau para pemainnya bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).

BOLASPORT.COM - Kabar mengejutkan datang dari Graham Arnold yang memutuskan mundur dari kursi pelatih timnas Australia.

Graham Arnold mundur setelah Australia gagal meraih kemenangan atas timnas Indonesia pada laga kedua Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Australia yang menjalani laga tandang harus puas bermain imbang melawan timnas Indonesia dengan skor 0-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (10/9/2024).

Graham Arnold kecewa dengan hasil itu karena di atas kertas Australia diyakini bisa menang mudah lawan timnas Indonesia.

Ini menjadi kegagalan kedua bagi Graham Arnold memetik poin penuh di laga Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Sebelumnya, Australia kalah dari tim tamu Bahrain dengan skor 0-1 pada laga perdana Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Robina, Kamis (5/9/2024).

10 hari setelah pertandingan melawan timnas Indonesia, Graham Arnold memutuskan untuk mundur dari jabatannya tersebut.

Baca Juga: Link Live Streaming PSS Sleman Vs Arema FC dan PSM Vs PSIS Semarang

Pelatih berusia 61 tahun itu sudah memberikan informasi tersebut kepada Federasi Sepak Bola Australia.

CEO Football Australia, James Johnson, mengatakan kepergian Graham Arnold menandai berakhirnya era sepak bola di Negeri Kanguru.


REKOMENDASI HARI INI

Rizky Ridho Tak Merasa Tertekan meski Dapat Tuntutan Tinggi dari Suporter Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X