Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Bisa Tersenyum, Tiga Penyerang Timnas Indonesia Berhasil Pecah Telur di Liga 1 2024/2025

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 20 September 2024 | 22:30 WIB
Selebrasi Hokky Caraka usai mencetak gol perdana untuk PSS Sleman di Liga 1 2024/2025
PSS Sleman
Selebrasi Hokky Caraka usai mencetak gol perdana untuk PSS Sleman di Liga 1 2024/2025

BOLASPORT.COM - Tiga penyerang andalan Shin Tae-yong berhasil pecah telur pada lanjutan Liga 1 2024/2025.

Bulan September bukan hanya jadi kabar gembira bagi Timnas Indonesia usai menahan imbang Arab Saudi dan Australia.

Shin Tae-yong akhirnya tersenyum usai jeda internasional September 2024.

Pasalnya, tiga penyerang andalan pelatih asal Korea Selatan berhasil pecah telur di ajang Liga 1 2024/2025.

Sebelum jeda internasional, hanya Dimas Drajad yang berhasil menyumbang gol untuk timnya.

Momen tersebut datang saat penyerang asal Gresik mencetak gol penyeimbang Persib saat ditahan Arema FC dengan skor 1-1 di pekan ketiga Liga 1 2024/2025, 25 Agustus 2024 lalu.

Baca Juga: Terkini Ada Graham Arnold, Inilah Daftar Pelatih yang Kehilangan Jabatan Gara-gara Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Selebrasi Ramadhan Sananta setelah mencetajk gol ke gawang Madura United di Stadion Manahan, Solo, Jumat (13/9/2024).
Instagram @persisofficial
Selebrasi Ramadhan Sananta setelah mencetajk gol ke gawang Madura United di Stadion Manahan, Solo, Jumat (13/9/2024).

Nama pertama yang sukses pecah telur adalah Ramadhan Sananta.

Penyerang asal Daik, Kepulauan Riau tersebut sukses pecah telur saat Persis Solo menang 4-0 atas Madura United di pekan keempat.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
28
67
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
27
48
4
Man City
27
47
5
Chelsea
27
46
6
Newcastle
27
44
7
Bournemouth
27
43
8
Brighton
27
43
9
Fulham
27
42
10
Aston Villa
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Atlético Madrid
26
56
3
Real Madrid
26
54
4
Athletic Club
26
48
5
Villarreal
25
44
6
Real Betis
26
38
7
Rayo Vallecano
26
36
8
Mallorca
26
36
9
Real Sociedad
26
34
10
Celta Vigo
26
33
Klub
D
P
1
Inter
27
58
2
Napoli
27
57
3
Atalanta
27
55
4
Lazio
27
50
5
Juventus
26
49
6
Bologna
27
47
7
Fiorentina
27
45
8
Roma
27
43
9
Milan
27
41
10
Udinese
27
39
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X