Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rebut Peringkat Ketiga, Timnas U-17 Indonesia Bantai Kepulauan Faroe di Spanyol

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 22 September 2024 | 09:45 WIB
Timnas U-17 Indonesia saat bertanding lawan Swiss dalam laga perdana Pinatar U-16 Supercup 2024 di Pinatar Arena Football Center, Spanyol, Rabu (18/9/024).
X.COM/PINATARARENA
Timnas U-17 Indonesia saat bertanding lawan Swiss dalam laga perdana Pinatar U-16 Supercup 2024 di Pinatar Arena Football Center, Spanyol, Rabu (18/9/024).

BOLASPORT.COM - Timnas U-17 Indonesia sukses meraih kemenangan telak atas Kepulauan Faroe dalam laga Pinatar Super Cup U-16 2024 di Pinatar Arena Football, Spanyol, Sabtu (21/9/2024), malam WIB.

Anak-anak asuh Nova Arianto itu menang dengan skor 3-0 atas salah satu negara di Eropa tersebut.

Kemenangan itu membuat timnas U-17 Indonesia mengakhiri turnamen di peringkat ketiga dalam turnamen tersebut.

Seperti diketahui, hanya empat negara saja yang bertarung dalam ajang Pinatar Super Cup U-16 2024.

Selain timnas U-17 Indonesia dan Kepulauan Faroe, terdapat Swiss dan Skotlandia yang juga ambil bagian.

Pada laga pertama, timnas U-17 Indonesia kalah dari Swiss dengan skor 0-2 di Pinatar Arena Football, Rabu (18/9/2024).

Kekalahan itu membuat timnas U-17 Indonesia harus bertarung dalam perebutan tempat ketiga melawan Kepulauan Faroe.

Baca Juga: China Open 2024 - Anomali Malaysia, Tamparan Keras untuk BAM Saat Pemain Independen Lebih Bersinar dari Penghuni Pelatnas

Kepulauan Faroe sebelumnya kalah telak dengan skor 0-5 atas Skotlandia di Pinatar Arena Football, Rabu (18/9/2024).

Dalam laga melawan Kepulauan Faroe, timnas U-17 Indonesia sudah unggul 1-0 pada babak pertama.

Pada babak kedua, Garuda Asia tampil lebih menekan dan sukses mencetak dua gol.

Sementara itu, Swiss berhasil menjadi juara setelah mengalahkan Skotlandia dengan skor 2-1 di Pinatar Arena Football, Sabtu (21/9/2024).

Skotlandia semula memimpin atas Swiss dengan skor 1-0 di babak pertama.

Swiss bangkit dan akhirnya berhasil comeback setelah mencetak dua gol pada babak kedua.

Skor 2-1 bertahan hingga pertandingan selesai.

Baca Juga: Pep Guardiola Merasa Semua Orang Ingin Melihat Manchester City Punah dari Muka Bumi

Adapun untuk timnas U-17 Indonesia, dua pertandingan itu sangat baik bagi mereka.

Sebab, ini akan menjadi modal yang bagus untuk timnas U-17 Indonesia sebelum bertarung pada Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 di Kuwait.

Timnas U-17 Indonesia tergabung ke dalam Grup G bersama tuan rumah Kuwait, Australia, dan Mariana Utara.

Ajang tersebut akan digelar pada 23-27 Oktober 2024.

Sebelum pergi ke Kuwait, timnas U-17 Indonesia akan tetap berada di Spanyol sampai 30 September 2024.

Pada 1 Oktober 2024, timnas U-17 Indonesia akan berangkat ke Qatar.

Di sana, timnas U-17 Indonesia akan melawan Qatar sebanyak dua kali.

Baca Juga: Rapor Keren buat Jay Idzes, Tidak Tembus Dikombo 2 Pemain Genoa

Setelah itu, timnas U-17 Indonesia akan berangkat ke Kuwait pada 10 Oktober 2024.

SSUSUNAN PEMAIN

TIMNAS U-17 INDONESIA: Dafa Al-Gasemi; Dafa Zaidan, Al Gazani Dwi, I Putu Panji, Matthew Baker; Daniel Alfredo, Tristan Raissa, Evandra Florasta; Zahaby Gholy, Mierza Firjatullah, Fandi Ahmad

Pelatih: Nova Arianto

Timnas U-17 Kepulauan FaroeDanjal Muller; Bardur Terjason, Joel Trondargjogv, Hakun Rask Olsen, Daniel Thomsen; David Jorginsson, Axel Holm Simonsen, Noa Mortensen; Markus Danielsen, Djoni Ore, Dennis Anghel

Pelatih: Runi Rasmusen

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Persib Vs Persija, Ridwan Kamil Galau dan Tidak Mudah Tentukan Pilihan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
5
9
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X