Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antrean Panjang di Depan Marselino Ferdinan, Perlu Keajaiban agar Bisa Bermain di Oxford United

By Najm Ula - Minggu, 22 September 2024 | 14:00 WIB
Marselino Ferdinan (kanan) sedang berusaha melewati Aziz Behich (kiri) Ragnar Oratmangoen (tengah) sedang menguasai bola dalam laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024) malam
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Marselino Ferdinan (kanan) sedang berusaha melewati Aziz Behich (kiri) Ragnar Oratmangoen (tengah) sedang menguasai bola dalam laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024) malam

BOLASPORT.COM - Marselino Ferdinan menatap persaingan ultrakompetitif di lini tengah Oxford United, ia belum bermain di Liga Inggris.

Pertandingan terbaru Liga Inggris kembali menunjukkan begitu jauh Marselino Ferdinan dari tim utama.

Wonderkid jebolan Persebaya itu bergabung Oxford United saat Divisi Championship sudah dimulai beberapa pekan.

Akibatnya, ia tertinggal dalam hal kebugaran fisik maupun pemahaman taktik di skuad besutan Des Buckingham.

Terbaru, Oxford United melakoni laga tandang melawan Bristol City pada Sabtu (21/9/2024) tanpa mengajak Marselino.

Oxford takluk 1-2 dari Bristol City meskipun sempat unggul pada babak pertama.

Bagi fans Tanah Air, laga tersebut menunjukkan kedalaman skuad Oxford yang sulit ditembus Marselino.

Pelatih Des Buckingham tak bisa membawa gelandang andalan Cameron Brannagan yang absen selama enam pekan.

Buckingham yang pernah melatih di India dan Australia itu kemudian menyebut antrean di lini tengah.

Baca Juga: Sandy Walsh Ceritakan Perjuangan Berat Selama Tujuh Tahun agar Bisa Bela Timnas Indonesia


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Oxfordmail
REKOMENDASI HARI INI

Antrean Panjang di Depan Marselino Ferdinan, Perlu Keajaiban agar Bisa Bermain di Oxford United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
5
9
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X